Categories: Pendidikan

Sholawat Busyro Lirik dalam Bahasa Arab dan Sejarah Singkatnya

 

Sholawat Busyro lirik dalam bahasa Arab
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Sholawat merupakan salah satu bentuk ibadah yang sangat dianjurkan bagi umat Islam. Salah satunya yaitu sholawat Busyro lirik. 

Nabi Muhammad SAW imengijazahkan sholawat Busyro lirik untuk Hasan Bahrun.

ADVERTISEMENT

adsads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di antara banyak sholawat yang dikenal oleh umat Islam, sholawat busyro menjadi salah satu yang sangat populer. 

Nama lengkap sholawat ini adalah sholawat busyro lana nilnal muna, yang berarti berita gembira bagi kami, kami telah mendapatkan keinginan. 

Bukan tanpa alasan sholawat ini disebut sebagai sholawat penyebar rezeki, pembuka pintu kemudahan, dan pemenuh hajat.

Kisah di balik sholawat busyro juga sangat menarik. Dikatakan bahwa sholawat ini diijazahkan langsung oleh Rasulullah SAW kepada Habib Segaf bin Hasan Baharun, salah satu putra dari Habib Hasan Baharun, melalui mimpi. 

Rasulullah SAW membacakan sholawat busyro dalam mimpi tersebut dan memerintahkan Habib Segaf untuk menyebarkannya kepada seluruh umat Islam. 

Rasulullah SAW juga menyarankan untuk membaca sholawat busyro sebanyak 41 kali setelah melaksanakan shalat subuh.

Dengan kepopulerannya, sholawat busyro menjadi salah satu doa yang kerap dibaca oleh umat Islam untuk memohon berkah dan keberkahan dari Allah SWT. 

Semoga sholawat busyro dapat memberikan manfaat dan keberkahan bagi setiap yang membacanya.

Sholawat Busyro Lirik dalam Bahasa Arab

Bagi Anda yang ingin mengamalkan sholawat Busyro lirik , berikut ini bacaannya dalam bahasa Arab:

اَللّهُمَّ صَلِّى وَ سَلِّمْ عَلى سَيِّدِنَا مُحَمَّدٍ صَاحِبِ اْلبُشْرَى صَلاَةً تُبَشِّرُنَابِهَا وَأَهْلَنَا وَأَوْلَادَنَا وَجَمِيْعِ مَشَايِخِنَا وَمُعَلِّمِيْنَا وَطَلَبَتَنَا وَطَالِبَاتِنَا مِنْ يَوْمِ هَذَا اِلى يَوْمِ اْلآخِرَةِ

Allahumma shalli wa sallim ‘ala Sayyidina Muhammadin shahibil busyro shalatan tubasysyiruna biha Wa ahlana wa auladana wa jami’I masyayikhina wa mu’allimina wa thalabatana wa thalibatina Min yaumina hadza ila yaumil akhirah.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Jangan Anggap Sepele! Ternyata Ini Penyebab Sakit Kepala Sebelah Kanan yang Jarang Orang Mengetahuinya

SwaraWarta.co.id - Sakit kepala adalah kondisi umum yang pernah dialami hampir setiap orang. Namun, bagaimana…

1 day ago

Sound Horeg Haram? Tuai Pro dan Kontra Dikalangan Publik!

SwaraWarta.co.id - Belakangan ini, fenomena sound horeg dengan suara keras yang dibawa berkeliling dalam karnaval…

1 day ago

Kapan Lapor Diri PPG 2025 Kemendikbud? Berikut ini Rincian Jadwal Terbarunya!

SwaraWarta.co.id - Kapan lapor diri PPG 2025 Kemedikbud? Program Pendidikan Profesi Guru (PPG) Tahun 2025…

1 day ago

Kronologi Lengkap! Limbad Ditahan Imigrasi Jeddah Karena Gigi Taring Disebut Syaiton

SwaraWarta.co.id - Awal Juli 2025 menjadi momen penuh kejutan bagi pesulap kondang Indonesia, Limbad, saat…

1 day ago

Link Download PUBG Mobile 3.9 Update dan Ada Peningkatan Fitur Baru

SwaraWarta.co.id - Bagi para pecinta game battle royale, PUBG Mobile 3.9 update menjadi salah satu…

1 day ago

Apa yang Harus Dilakukan Setelah Menetapkan Indikator Kinerja? Mari Kita Bahas!

SwaraWarta.co.id – Apa yang harus dilakukan setelah menetapkan indikator kinerja? Menetapkan indikator kinerja merupakan langkah…

2 days ago