Categories: Berita

Hilang 4 Hari, Camat Pulau Balai ditemukan Tewas

Swarawarta.co.id – Muklis, Camat Pulau Banyak di Kabupaten Aceh Singkil, ditemukan meninggal dalam kondisi tergantung di sebuah pohon yang berlokasi dekat dengan sekolah Taman Kanak-kanak (TK) di Pulau Balai.

Peristiwa ini pertama kali terungkap ketika warga setempat mencium bau tidak sedap saat melewati area tersebut. Ketika diperiksa lebih lanjut, mereka terkejut menemukan tubuh Muklis yang sudah tergantung dengan wajah yang sudah menghitam.

“Tadi warga yang menemukan kemudian dilaporkan ke kita,” kata Kepala Desa Pulau Balai, Rudi, dilansir detikSumut, Sabtu (17/8/2024).

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Setelah kejadian tersebut, polisi bersama warga menurunkan jasad Muklis. Jenazah kemudian diserahkan kepada keluarga untuk dikebumikan.

“Rencananya langsung dikebumikan,” jelas Rudi.

Kasi Humas Polres Aceh Singkil, Iptu Eska Agustinus Simangunsong, menyampaikan bahwa menurut keterangan dari istrinya, Tutik, Muklis masih terlihat di rumah pada Jumat (9/8) dini hari.

Pada saat itu, Tutik melihat suaminya sedang bermain ponsel di ruang tamu dengan mengenakan kaus dan celana jeans.

Setelah itu, sang istri berusaha menghubungi seluruh keluarga serta teman-teman untuk mencari keberadaan Muklis, namun hingga hari ini, Muklis belum ditemukan.

Selain itu, pihak keluarga juga menemukan ponsel milik Muklis di atas plafon ruang tamu rumahnya

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

SwaraWarta.co.id - Pada 1 Januari 2025, kebijakan kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12%…

12 hours ago

Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya

SwaraWarta.co.id - Pemerintah resmi meluncurkan program pemutihan tunggakan iuran BPJS Kesehatan yang mulai berlaku pada…

15 hours ago

Kenapa Habis Makan Ngantuk? Pahami Penyebab dan Cara Mengatasinya!

SwaraWarta.co.id – Kenapa habis makan ngantuk? Apakah Anda sering dilanda rasa kantuk yang tak tertahankan…

17 hours ago

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR

SwaraWarta.co.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menggebrak dengan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Provinsi…

17 hours ago

FIFA Tegas Tolak Banding FAM, Sanksi untuk 7 Pemain Naturalisasi Tetap Berlaku

SwaraWarta.co.id – Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) secara resmi menolak banding yang diajukan Federasi Sepak Bola…

17 hours ago

DI ERA DIGITAL Seperti Saat Ini, Organisasi Memanfaatkan Teknologi Sebagai Saluran Komunikasi Dalam Organisasi, Menurut Dale Level Dan William Galle

Di era digital seperti sekarang, teknologi berperan besar dalam mendukung komunikasi di dalam organisasi. Hampir…

17 hours ago