Berita Terbaru

Kasus Naik ke Penyidikan, Vadel Badjideh Ngaku Tetap Optimis

Swarawarta.co.idVadel Badjideh tetap bersikukuh bahwa kasus yang menjeratnya dan telah memasuki tahap penyidikan tidak memiliki bukti yang cukup kuat.

TikTokers yang tengah terlibat masalah hukum dengan Nikita Mirzani itu tetap yakin bisa keluar dari permasalahan tersebut tanpa harus menghadapi hukuman.

Saat ditemui di Polda Metro Jaya, Vadel mengungkapkan kebingungannya terhadap klaim bukti yang disebutkan dalam proses penyidikan.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Gue sempet kesel di sini, gue bukannya takut untuk naik sidik, gue selalu berani, ngadepin apa pun gue berani. Jadi gue sempet kaget aja, gue kaget bukan takut, jadi jangan disamain. Kaget, takut itu beda,” ujarnya pada Rabu (6/11/2024)

Ia bahkan secara terang-terangan menyatakan keraguannya bahwa Nikita Mirzani sudah berdamai dengan anaknya, LM.

“LM yang katanya anaknya NM tapi ternyata dia masih di dalam PPA katanya udah damai, kalau misalnya bener udah damai, kenapa masih di safe house. Kalau dia sudah tidak lagi bermasalah di rumahnya aja,” ujar Vadel Badjideh

Vadel pun menyoroti adanya kejanggalan dalam kasus ini, sehingga ia meminta agar pihaknya dapat dipertemukan langsung dengan LM, yang sampai sekarang diketahui masih berada di rumah aman.

“Maka kami minta agar lakukan gelar perkara khusus dan konfrontir. Sampai LM ada bersama kita, kita nunggu, dan biarkan LM yang berbicara. Karena saya sampai hari ini belum melihat, bahwa LM, sudah benar-benar menyatu dengan ibunya,” jelas kuasa hukum Vadel Badjideh, Razman Arif Nasution.

Dengan keyakinan yang tinggi, Vadel berharap kasus ini akan berakhir tanpa ia harus berurusan dengan penjara.

“Optimus prime, bukan optimis lagi,” selorohnya.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara mengatasi Roblox yang error? Apakah Anda frustrasi karena Roblox error mengganggu…

13 hours ago

Apa yang Dimaksud dengan Manusia Purba? Berikut ini Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id – Apa yang dimaksud dengan manusia purba? Pernahkah Anda bertanya-tanya tentang nenek moyang kita…

13 hours ago

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

SwaraWarta.co.id - Bagi warga Bandung yang ingin memperpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM), layanan SIM Keliling…

14 hours ago

PENDIDIKAN Faktor Eksternal dan Internal PT Maju Sukses Melakukan Ekspansi Berdasarkan Teori Greiner

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal Pendidikan Faktor Eksternal dan Internal PT Maju…

17 hours ago

SEBUAH Saham Preferen Memberikan Dividen Tetap Sebesar Rp7.000 Per Tahun, Dan Tingkat Pengembalian Yang Diharapkan Investor Adalah 10%

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah saham preferen memberikan dividen tetap sebesar…

17 hours ago

SEBUAH Perusahaan Pada Tahun Yang Akan Datang Membutuhkan Bahan Baku Sebesar 20.000 Kg Per Tahun, Biaya Pemesanan Rp 60.000

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah perusahaan pada tahun yang akan datang…

17 hours ago