Categories: Berita

Tokoh yang Terlibat dalam Pertempuran di Surabaya dan Dikenang dalam 10 November

Deretan tokoh penting yang terlibat dalam pertempuran di Surabaya dan jasanya diperingati setiap 10 November.
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id10 November ditetapkan sebagai hari pahlawan yang bertujuan untuk menghormati jasa tokoh penting dalam kemerdekaan Indonesia. 

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti yang diketahui, dalam pertempuran di Surabaya usai kemerdekaan telah menewaskan ribuan rakyat Indonesia.

Dalam peristiwa tersebut setidaknya terdapat beberapa pahlawan yang dikenang setiap 10 November.

Berikut tokoh yang jasanya diperingati dalam hari pahlawan 10 November:

1. Bung Tomo

Bung tomo merupakan tokoh penting yang turut andil dalam mengusir tentara Inggris saat pertempuran di Surabaya. 

Pahlawan ini bergerak untuk memotivasi masyarakat Indonesia untuk melawan penjajah melalui pidatonya.

Berkat peran itulah Bung Tomo termasuk sebagai pahlawan Indonesia yang perjuangannya dihargai setiap 10 November. 

2. Raden Mas Tumenggung Ario Soerjo

Raden Mas Tumenggung Ario Soerjo atau lebih sering disebut dengan gubernur Suryo merupakan penguasa tanah Jawa Timur.

Gubernur Suryo turut masuk dalam jajaran tokoh penting yang diperingati dalam hari pahlawan 10 November.

Dalam pertempuran yang terjadi di Surabaya pada tahun 1945, dirinya membantu menyalurkan bantuan.

3. Mayjen Sungkono

Mayjen Sungkono merupakan salah satu pahlawan nasional yang jasanya selalu dihormati dalam hari pahlawan. 

Pahlawan ini mempunyai peran sebagai pemimpin pertempuran sekaligus komandan pelucutan senjata Jepang.

Diketahui, Sungkono merupakan salah satu pahlawan yang telah tergabung dalam Badan Keamanan Rakyat (BKR).

4. KH. Hasyim Asy’ari

Dalam hari pahlawan 10 November, KH. Hasyim Asy’ari juga termasuk dalam jajaran tokoh yang berperan penting dalam pertempuran di Surabaya.

KH. Hasyim Asy’ari berperan dalam menurunkan fatwa terkait dengan kewajiban untuk berjihad. 

Tidak hanya itu saja, KH. Hasyim Asy’ari juga turut mempertahankan kemerdekaan Indonesia.

5. HR. Mohammad Mangoendiprodj

Kunci dalam pertempuran di Surabaya turut melibatkan HR. Mohammad Mangoendiprodjo.

Saat pertempuran berlangsung, HR. Mohammad Mangoendiprodjo menjadi wakil penghubung Indonesia dengan tentara Inggris.

HR. Mohammad Mangoendiprodjo turut berperan dalam mencegah Inggris untuk menduduki bank dunia.

Terdapat beberapa tokoh penting lain yang jasanya turut dikenang melalui hari pahlawan setiap 10 November. 

Pelaksanaan hari pahlawan setiap 10 November bertujuan untuk mengingat jasa dan menghormati pahlawan yang telah gugur.

Hal yang mempengaruhi peringatan hari pahlawan yaitu pertempuran di Surabaya usai kemerdekaan Indonesia berlangsung.

Setiap 10 November biasanya setiap instansi ataupun lembaga akan menggelar upacara hari pahlawan. 

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Bagaimana Kesesuaian Bhinneka Tunggal Ika dengan Nilai Pancasila? Berikut Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id - Bagaimana kesesuaian Bhinneka Tunggal Ika dengan nilai Pancasila? Indonesia adalah negara dengan sebuah…

57 minutes ago

BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

SwaraWarta.co.id - Badan Geologi Nasional (BGN) telah mengumumkan bahwa Museum Geologi Bandung (MBG) akan tetap…

2 hours ago

Lupa PIN? Begini Cara Buka Blokir BRImo Salah PIN 3 Kali dengan Mudah!

SwaraWarta.co.id - Pernahkah Anda merasa panik saat ingin melakukan transaksi mendesak, namun akun BRImo justru…

2 hours ago

Mengapa Alat yang Digunakan untuk Menyembelih Hewan Harus Tajam? Ini Penjelasannya

SwaraWarta.co.id – Mengapa alat yang digunakan untuk menyembelih hewan harus tajam? Dalam proses penyembelihan hewan,…

2 hours ago

Cara Mudah Cek Dapodik Guru 2026: Panduan Lengkap Status Validitas Data

SwaraWarta.co.id - Bagi Bapak dan Ibu Guru di seluruh Indonesia, memantau data di Dapodik (Data…

19 hours ago

Bagaimana Makanan dan Minuman Membantu Kita Tetap Hidup dan Beraktifitas? Simak Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id - Setiap gerakan yang kita lakukan, mulai dari berkedip hingga berlari maraton, membutuhkan energi.…

21 hours ago