Categories: Berita TerbaruViral

Hasil Survei Tertinggal Jauh dari Prabowo Subianto, Ganjar Pranowo Berikan Respon

 

Potret Ganjar saat melakukan Kampanye ( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Ganjar Pranowo, seorang calon presiden, merespons hasil survei yang menunjukkan popularitasnya bersama calon wakil presiden, Mahfud Md.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berdasarkan hasil survei sementara, Ganjar kalah dari dua calon lainnya pada Pilpres 2024. 

Namun, Ganjar meragukan hasil survei tersebut karena dirinya merasakan dukungan langsung dari masyarakat ketika turun kampanye. 

“Mengapa saya turun terus menerus? Karena kalau saya melihat sambutan masyarakat ramai begini dan saya bisa bertanya langsung, rasanya, kondisi psikologisnya bisa saya rasakan, akan kemana riil suara yang terjadi,” ungkap Ganjar pada Jumat, (29/12).

Ganjar juga akan terus berkampanye untuk melihat dukungan langsung dari masyarakat. 

Salah satu survei dari Center for Strategic and International Studies (CSIS) menunjukkan bahwa Ganjar-Mahfud hanya mendapatkan 19,4 persen elektabilitas.

Dimana hasil tersebut tertinggal dari Prabowo-Gibran yang mendapatkan 43,7 persen, dan Anies-Muhaimin dengan 26,1 persen.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Shayne Pattynama Resmi Berseragam Persija Jakarta, Target Juara Langsung Dicanangkan

SwaraWarta.co.id - Shayne Pattynama resmi berseragam Persija Jakarta setelah meninggalkan Buriram United, menandai babak baru dalam…

16 hours ago

Apakah ISK Bisa Sembuh Sendiri? Ini Jawaban Medis yang Perlu Anda Ketahui

SwaraWarta.co.id - Pernahkah Anda merasakan sensasi terbakar saat buang air kecil atau rasa ingin selalu…

17 hours ago

Benarkah Kairi Keluar dari ONIC Esports? Fakta di Balik Kekalahan M7

SwaraWarta.co.id – Benarkah Kairi keluar dari ONIC Esports? Usai kekalahan ONIC Indonesia dari Team Liquid…

17 hours ago

Cara Hitung Matrix Destiny: Panduan Lengkap untuk Pemula

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara hitung Matrix Destiny?  Matrix Destiny, dikenal juga sebagai Metriks Takdir, adalah…

18 hours ago

Cara Menghasilkan Uang di Tahun 2026: Manfaatkan Teknologi Menjadi Cuan!

SwaraWarta.co.id – Ada beberapa cara menghasilkan uang di tahun 2026 ini. Selamat datang di tahun…

18 hours ago

Apa Itu Child Grooming? Kenali Tanda, Tahapan, dan Cara Melindungi Anak

SwaraWarta.co.id – Apa itu child grooming? Di era digital yang semakin berkembang, ancaman terhadap anak-anak…

2 days ago