Shalat Tarawih Artinya Apa? Ini Penjelasan Lengkapnya!

- Redaksi

Thursday, 22 February 2024 - 04:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ilustrasi orang yang melakukan sholat tarawih (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Salat Tarawih adalah salat sunnah yang dilakukan pada bulan Ramadan, bulan suci umat Islam. Istilah Tarawih berasal dari bahasa Arab yang artinya “waktu sesaat untuk beristirahat” di antara empat rakaat salat. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Meskipun terdapat perbedaan pendapat mengenai jumlah rakaat yang harus dilakukan, umat Islam disarankan untuk menjalankan salat Tarawih sebanyak 8, 20, atau 36 rakaat.

Jumlah rakaat tersebut dapat disesuaikan dengan kemampuan dan kemantapan pribadi dalam mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Salat Tarawih dapat dilakukan di masjid atau di rumah secara mandiri. Meskipun tidak diwajibkan untuk dilakukan secara berjamaah.

Baca Juga :  Pemkab Ponorogo Terima Sapi Kurban dari Presiden Prabowo

Umat Islam biasanya menunaikannya bersama-sama setelah salat Isya dengan diselingi khutbah atau ceramah dan ditutup dengan salat witir.

Sejarah Shalat Tarawih

Sejarah Salat Tarawih dimulai sejak zaman Nabi Muhammad SAW, meskipun istilah Tarawih sendiri belum diciptakan pada saat itu. 

Saat itu, Nabi SAW melakukan salat Qiyam Ramadan yang menghidupkan bulan suci Ramadan di setiap malamnya. 

Kemudian istilah Tarawih mulai dipakai oleh ulama untuk menyebutkan salat sunnah di malam Ramadan.

Shalat Tarawih di Zaman Nabi Muhammad SAW 

Meskipun Nabi SAW pernah melaksanakan salat Tarawih di awal bulan Ramadan, beliau khawatir jika salat tersebut diwajibkan pada umatnya. 

Oleh karena itu, tidak disebutkan secara rinci bilangan rakaat dan ketentuan rakaat salat Tarawih dalam hadis.

Baca Juga :  Para Kardinal Gelar Pertemuan Usai Wafatnya Paus Fransiskus, Belum Masuk Tahap Konklaf

Sayyidina Umar bin Khattab kemudian mengumpulkan umat melalui jamaah di masjid untuk menunaikan salat Tarawih dengan jumlah rakaat 20, yang kemudian disepakati oleh umat muslim. 

Namun, terdapat beberapa sahabat yang memilih untuk menunaikan salat Tarawih dengan jumlah rakaat yang berbeda-beda atau secara munfarid di rumah.

Salat Tarawih merupakan ibadah yang sangat dianjurkan dan memiliki banyak keutamaan. 

Hal ini karena salat Tarawih akan memperkuat keimanan dan menambah pahala bagi umat Islam. 

Di samping itu, salat Tarawih juga merupakan cara untuk bersyukur kepada Allah SWT atas karunia yang diberikan pada bulan Ramadan. 

Umat Muslim disarankan untuk menjalankan salat Tarawih sesuai dengan kemampuan dan kemantapan pribadi dalam mendekatkan diri kepada Allah SWT.

Baca Juga :  Sambal Goreng Daging Buncis, Lauk Rumahan yang Lezat dan Praktis

Meksipun sholat tarawih hukumnya Sunnah, namun akan memberikan banyak pahala bagi orang yang mengerjakannya.

Selain itu, sholat tarawih menjadi momen yang ditunggu oleh jutaan umat muslim di dunia. Sebab sholat tarawih hanya dilakukan saat bulan Ramadhan saja. 

Berita Terkait

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Berita Terkait

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Saturday, 17 January 2026 - 10:51 WIB

Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Berita Terbaru

Operasi yang Tidak Ditanggung BPJS Apa Saja

Kesehatan

Daftar Lengkap: Operasi yang Tidak Ditanggung BPJS Apa Saja?

Sunday, 18 Jan 2026 - 14:27 WIB