Jelang Lebaran, BI Kediri Tambah Lokasi Penukaran Uang

- Redaksi

Tuesday, 26 March 2024 - 02:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ilustrasi Bank Indonesia saat melayani penukaran uang baru (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Bank Indonesia Kediri akan menambah lokasi penukaran uang untuk memudahkan masyarakat. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tambahan lokasi tersebut akan terletak di jalur yang banyak dilalui oleh pemudik. Selain itu, uang pecahan baru sebesar Rp 4,8 triliun juga akan ditambahkan untuk memenuhi kebutuhan selama Ramadan dan Idul Fitri.

“Kenaikan dari Rp 4,5 triliun menjadi Rp 4,8 triliun ini mempertimbangkan peningkatan mobilitas masyarakat selama periode Ramadan dan Idul Fitri (RAFI) dan pertumbuhan ekonomi yang meningkat,” kata Kepala KPW BI Kediri Moch Choirur Rofiq, Senin (25/3).

Dalam program Semarak Rupiah Ramadan dan Berkah Idul Fitri (SERAMBI) 2024 bertheme ‘Bijak Gunakan Rupiah di Bulan Penuh Berkah’, layanan terpadu akan disediakan mulai hari ini untuk melayani penukaran uang masyarakat. 

Baca Juga :  Profil Meita, Pelaku Penganiayaan Balita di Daycare di Depok

Terdapat layanan kas keliling di beberapa lokasi strategis seperti alun-alun, Pasar Baru, dan GOR.

Masyarakat juga dapat mengecek jadwal kas keliling melalui Instagram resmi Bank Indonesia Kediri atau melakukan penukaran uang di 68 titik layanan kantor cabang bank umum seluruh wilayah kerja KPw BI Kediri pada 1-5 April 2024.

Bank Indonesia juga akan menambah lokasi layanan penukaran uang di jalur mudik melalui Program BI Peduli Mudik yaitu di kawasan SLG pada 1 April 2024 dan rest area jalan tol 626 A pada 2-4 April 2024.

Bank Indonesia juga akan menambah lokasi layanan penukaran di jalur mudik melalui Program BI Peduli Mudik,” tambahnya

Baca Juga :  Polres Metro Jakpus Amankan 21 Remaja Pelaku Konvoi Motor Liar

Masyarakat dapat melakukan penukaran uang Rupiah baik melalui layanan penukaran terpadu, kas keliling, BI peduli mudik, dan pemesanan penukaran uang melalui Aplikasi PINTAR (Penukaran dan Tarik Uang Rupiah) dengan jumlah maksimal penukaran sebesar Rp 3,7 juta.

Berita Terkait

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel
Israel Kembali Lancarkan Serangan Udara ke Jalur Gaza pada Malam Hari

Berita Terkait

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Friday, 31 October 2025 - 19:17 WIB

TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak

Berita Terbaru