Ratusan Remaja di Trenggalek Daftar Jadi Polisi

- Redaksi

Saturday, 27 April 2024 - 02:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu remaja di Trenggalek yang mendaftar sebagai polisi (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Ratusan remaja di Trenggalek sangat antusias untuk mendaftar dan ikut seleksi anggota polisi di Akademi Kepolisian, bintara, dan tamtama. 

Banyak instansi pemerintah, seperti Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil, Kantor Kementerian Agama, dan lembaga swadaya masyarakat turut mendukung proses seleksi ini agar berjalan dengan jujur dan transparan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Bagian SDM Polres Trenggalek, Kompol Mohammad Solichin, mengatakan bahwa ada 176 pendaftar, terdiri dari 10 pendaftar Akpol, 151 pendaftar bintara, 1 bakomsus kehumasan.

Baca Juga:

Tentang Gaji Praktisi Mengajar: Apakah Masih Tanggung Jawab?

Selain itu, terdapat 1 pendaftar bakomsus tenaga kesehatan dan 13 pendaftar tamtama. Dari pendaftar tersebut, 139 sudah berhasil lolos verifikasi.

Baca Juga :  Jelaskan Pengertian Budaya Secara Etimologi?

“Alhamdulillah animo masyarakat Trenggalek cukup tinggi untuk mengikuti seleksi pendaftaran. Kemarin sudah resmi ditutup, dari 176 pendaftar, 139 sudah terverifikasi,” kata Kompol M Solichin, Jumat (26/4). 

Setelah proses pendaftaran, akan dilanjutkan dengan tahap seleksi di tingkat Polda Jatim berupa pemeriksaan kesehatan hingga pemeriksaan psikologi. 

Polres Trenggalek berharap agar putra-putri terbaik Trenggalek bisa menjadi anggota Polri yang baik.

“Kami berharap putra putri terbaik Trenggalek bisa lolos menjadi anggota Polri, baik Akpol maupun Tamtama,” ujarnya.

Baca Juga:

Gaji Penjaga Tahanan Kejaksaan Berapa? Ini Syarat Daftarnya!

Supaya proses seleksi lebih jujur dan transparan, Polres Trenggalek menjalin kerja sama dengan sejumlah instansi pemerintah dan lembaga swadaya masyarakat. 

Baca Juga :  Dendy Sulistyawan dalam Performa Gemilang Bersama Timnas Indonesia Siap Melawan Brunei Darussalam

Kerja sama ini sangat penting karena membantu validasi administrasi dan kelulusan sekolah.

Kapolres Trenggalek, AKBP Gathut Bowo Supriyono, mengatakan bahwa kerja sama ini memastikan proses seleksi benar-benar bersih dan transparan. 

Ketua DPRD Trenggalek, Samsul Anam, mengapresiasi langkah Polres Trenggalek dan berharap proses rekrutmen anggota polisi ini mampu menghasilkan abdi negara yang profesional.

“Kami libatkan juga DPRD Kabupaten Trenggalek dan lembaga swadaya masyarakat sehingga lebih fair dan transparan. Mohon bantuan pengawasan seluruh stakeholder dalam proses penerimaan benar-benar bersih,” kata Kapolres Trenggalek AKBP Gathut Bowo Supriyono.

Berita Terkait

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi
Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran
Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela
Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!
Donald Trump Ambil Alih Venezuela dalam Operasi Militer Besar-besaran
Kenapa Arab Saudi Menyerang Yaman? Apakah Kepentingan Pribadi atau Ada Geopolitik

Berita Terkait

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Tuesday, 6 January 2026 - 17:19 WIB

Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi

Tuesday, 6 January 2026 - 09:43 WIB

Panduan Lengkap! Cara Daftar PPPK Kemenkumham 2026: Syarat, Formasi, dan Cara Pendaftaran

Monday, 5 January 2026 - 15:44 WIB

Pasukan Elite Kolombia Siagakan Diri di Perbatasan Usai Serangan AS ke Venezuela

Monday, 5 January 2026 - 07:00 WIB

Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair 2026? Begini Cara Mengecek Status Penerima!

Berita Terbaru

Cara Buat SKCK Secara Online

Berita

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Wednesday, 7 Jan 2026 - 14:07 WIB

Langkah-Langkah Cara Mendapatkan Akun SIMPKB

Pendidikan

3 Cara Mendapatkan Akun SIMPKB untuk Guru dan Tenaga Kependidikan

Wednesday, 7 Jan 2026 - 07:00 WIB