Arus Balik Wisatawan Waisak Padati Jalan Raya Puncak

- Redaksi

Tuesday, 13 May 2025 - 08:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idJalan Raya Puncak, Bogor, Jawa Barat, mengalami kemacetan parah kemarin akibat tingginya volume kendaraan yang melintas.

Menurut prediksi polisi, sekitar 100 ribu kendaraan melintas di jalur tersebut, dengan mayoritas berupa sepeda motor dan mobil pribadi.

“Jadi untuk hari ini perkiraan kendaraan yang sudah keluar maupun yang masuk jalur Puncak, itu tidak berbeda jauh dengan kemarin kurang lebih sampai dengan 100.000 kendaraan,” kata KBO Satlantas Polres Bogor Iptu Ardian Novianto, Senin (12/5/2025) malam

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepadatan lalu lintas ini dipicu oleh puncak arus balik wisatawan yang menikmati libur panjang Hari Raya Waisak.

“Kendaraan golongan 1 hari ini cukup banyak, mengingat memang untuk kendaraan seperti bus, truk, itu sudah kembali turun itu kemarin di Hari Minggu. Namun untuk jumlah kendaraan yang terbanyak adalah kendaraan roda dua,” imbuhnya.

Baca Juga :  Panduan Lengkap: Cara Daftar BSU 2025 untuk Pemula Agar Tidak Ketinggalan!

Bus dan truk pengangkut wisatawan dilaporkan telah lebih dulu kembali ke Jakarta, sehingga kendaraan pribadi menjadi dominan di jalur tersebut.

Kepadatan arus lalu lintas masih terjadi hingga malam hari, menunjukkan tingginya intensitas perjalanan balik wisatawan pasca-liburan.

Berita Terkait

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan
Jadwal Penukaran Uang Baru 2026: Syarat, Lokasi, dan Cara Pesan via PINTAR BI
BGN Pastikan MBG akan Tetap Beroperasi di Bulan Ramadhan

Berita Terkait

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Thursday, 22 January 2026 - 17:36 WIB

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Wednesday, 21 January 2026 - 11:35 WIB

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Berita Terbaru

Cara Hitung Matrix Destiny

Pendidikan

Cara Hitung Matrix Destiny: Panduan Lengkap untuk Pemula

Sunday, 25 Jan 2026 - 13:02 WIB