Pencurian HP di Masjid Raya Bogor, Polisi Lakukan Penyelidikan

- Redaksi

Tuesday, 1 April 2025 - 09:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Sebuah video yang menunjukkan aksi pencurian handphone (HP) di Masjid Raya Bogor, Kota Bogor, Jawa Barat, beredar di media sosial. Ponsel tersebut dicuri saat malam takbiran, dan pelaku terekam oleh kamera CCTV masjid.

Dalam video tersebut, pelaku terlihat mendekati ponsel yang tergeletak di masjid, kemudian mengambilnya dan memasukkannya ke saku celana. Setelah itu, dia berdiri dan bergegas untuk pergi.

Aksi pencurian tersebut banyak dikecam oleh warganet. Sementara itu, Kapolsek Bogor Timur Kompol Syaiful Fajar mengatakan bahwa pihaknya akan melakukan penyelidikan terhadap kejadian tersebut.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anggota Reskrim Polsek Bogor Timur akan dikerahkan untuk menyelidikinya.

“Iya nanti saya info ke anggota Reskrim saya untuk dilidik (diselidiki),” kata Kompol Fajar.

Baca Juga :  Selamatkan Sapi Peliharaannya, Seorang Kakek di NTB Terseret Banjir

Berita Terkait

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Berita Terkait

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Berita Terbaru

Ciri-ciri IQ Rendah

Lifestyle

5 Ciri-ciri IQ Rendah yang Tidak Banyak Orang Mengetahuinya

Wednesday, 28 Jan 2026 - 10:38 WIB