Gaji Mixue di Berbagai Kota dan Tanggung Jawabnya

- Redaksi

Friday, 26 July 2024 - 15:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gaji Mixue
(Dok. Ist)

Gaji Mixue (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Gaji Mixue biasanya tergantung dengan daerah tempat tugas masing-masing karyawan.

Namun selisih gaji Mixue antara satu daerah dengan lainnya tidak jauh berbeda sehingga bisa jadi referensi jika ingin kerja di store tersebut.

Daftar Gaji Mixue di Berbagai Kota

Berikut ini sejumlah daftar gaji Mixue di berbagai daerah di Indonesia yang bisa dijadikan sebagai bahan pertimbangan sebelum melamar:

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

1. Surabaya

Staf Personalia: Rp 2.500.000 – Rp 3.500.000

Kru Dapur: Rp 1.700.000

Supervisor Toko: Rp 4.500.000

Staf Administrasi dan Pengadaan: Rp 2.700.000

Tim Layanan: Rp 2.800.000

Staf Akuntansi dan Keuangan: Rp 3.000.000

Wakil Supervisor: Rp 4.000.000

Baca Juga :  Polusi Udara di Jakarta Kembali Meningkat

Manajer: Rp 5.000.000

Pramuniaga: Rp 1.700.000

Baca Juga: Gaji PT Pama Terbaru Semua Posisi

2. Perkiraan Gaji Berdasarkan Kota

Surabaya: Rp 2.180.000 – Rp 6.500.000

Malang: Rp 2.600.000 – Rp 2.900.000

Yogyakarta: Rp 2.250.000 – Rp 5.000.000

Semarang: Rp 2.240.000 – Rp 5.000.000

Solo: Rp 2.190.000 – Rp 5.000.000

Bandung: Rp 2.540.000 – Rp 6.500.000

Cirebon: Rp 2.850.000 – Rp 5.500.000

Bali: Rp 3.000.000 – Rp 8.500.000

Bogor: Rp 2.700.000 – Rp 6.500.000

Depok: Rp 2.750.000 – Rp 6.500.000

Jakarta: Rp 2.850.000 – Rp 6.500.000

Baca Juga: Daftar Gaji Roti O di Beberapa Posisi, Tertarik Bekerja Disini?

Tanggung Jawab Karyawan Mixue

Terlepas dari gaji yang diberikan setiap crew Mixue bertanggung jawab penuh atas bidang-bidang tertentu seperti:

Baca Juga :  Watsons Hadirkan Promo Diskon Hingga 70% dalam '2.2 Limitless Beauty Sale' Februari 2025

1. Staf Personalia

Staf personalia bertanggung jawab atas pengelolaan sumber daya manusia, termasuk perekrutan dan administrasi karyawan.

2. Kru Dapur

Kru dapur, meliputi juru masak, pembantu, dan pencuci piring, bertugas menyiapkan hidangan, mulai dari mie hingga hidangan samping seperti dimsum.

3. Supervisor Toko

Supervisor toko memiliki peran penting dalam memimpin dan mengawasi operasional harian guna memastikan kualitas layanan dan produk.

Baca Juga: Gaji Indomaret Benarkah Fantastis? Ini Penjelasannya!

4. Staf Administrasi dan Pengadaan

Staf administrasi dan pengadaan bertanggung jawab atas tugas administratif serta manajemen pengadaan demi kelancaran operasional.

5. Tim Layanan

Kasir, pelayan, dan kru di bagian layanan bertugas melayani pelanggan serta menjaga kebersihan area penjualan.

Baca Juga :  Harga Cabai di Pasar Legi Ponorogo Masih Belum Stabil, Pedagang Keluhkan Dampaknya

6. Staf Akuntansi dan Keuangan

Staf di bagian akuntansi dan keuangan bertanggung jawab mengelola transaksi keuangan dan menyusun laporan keuangan.

Baca Juga: Gaji Pegawai PT Wilmar Terbaru

7. Wakil Supervisor

Wakil supervisor memberikan dukungan tambahan untuk memastikan keberlangsungan operasional toko.

Berita Terkait

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional

Berita Terkait

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Thursday, 8 January 2026 - 14:31 WIB

Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI

Berita Terbaru

Bagaimana Bumi Bergerak di Luar Angkasa

Pendidikan

Bagaimana Bumi Bergerak di Luar Angkasa? Simak Pembahasannya!

Monday, 12 Jan 2026 - 15:25 WIB