Berita

Melani Trump, Istri Donald Trump Menanggapi Kasus Penembakan Suaminya

 

Melania Trump istri Donald Trump, menyatakan pendapatnya tentang insiden penembakan Donald Trump suaminya.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Insiden tersebut terjadi saat donald trump berkampanye di Pennsylvania, di sana ia ditembak oleh seseorang.

 

Melania mengingatkan bahwa perbedaan pendapat, kebijakan, dan permainan politik. Bukanlah segalanya.

 

“Janganlah kita lupa bahwa perbedaan pendapat, kebijakan, dan permainan politik lebih rendah nilainya daripada cinta,” ungkap Melanie, dikutip dari laman BBC, Senin (15/7/2024).

Dalam pesannya itu, ia mengungkapkan bahwa mungkin saat ini mereka harus lebih berhati-hati. Sabtu (13/7/2024)

“Ketika saya menyaksikan peluru dahsyat itu mengenai suami saya, Donald, saya menyadari hidup saya dan hidup Barron (Anak Donald dan Melania) berada di ambang perubahan yang menghancurkan,” ujar Istri Donald Trump.

 

Melania mengucapkan terima kasih nya pada petugas keamanan yang melindungi suaminya.

 

“Saya berterima kasih kepada para agen dinas rahasia dan petugas penegak hukum yang berani mempertaruhkan nyawa mereka untuk melindungi suami saya,” Ujar Melania.

 

Melania juga mengucapkan belasungkawa pada keluarga yang menjadi korban penembakan tersebut.

 

“Kepada keluarga korban tidak berdosa yang kini menderita akibat tindakan kejam ini, saya dengan rendah hati menyampaikan simpati yang paling tulus,” Ucap Melania.

 

Melania tidak lupa mengigatkan tentang pentingnya kemanusiaan dan mengigatkan bahwa sejatinya kita memiliki perasaan dan hasrat sama.

 

“Mari kita ingat bahwa ketika saatnya tiba untuk melihat melampaui kiri dan kanan, melampaui merah dan biru, kita semua berasal dari keluarga dengan hasrat untuk berjuang demi kehidupan yang lebih baik bersama-sama, selagi kita berada di alam duniawi ini,” ujarnya.

Jurnalis Magang

Peserta Magang Jurnalistik Online

Recent Posts

Cara Mengetahui Orang yang Sudah Terinfeksi HIV

SwaraWarta.co.id – Ada beberapa cara mengetahui orang yang sudah terinfeksi HIV. Hingga saat ini, masih…

2 hours ago

VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

SwaraWarta.co.id - Sebuah video viral yang menampilkan seorang wanita menembak mati seekor burung hantu jenis…

7 hours ago

Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

SwaraWarta.co.id - Jaksa Agung ST Burhanuddin memberikan jaminan tegas bahwa perkara guru honorer di Jambi yang menjadi…

8 hours ago

Bagaimana Pengaruh Kondisi Geografis Terhadap Penjelajahan Samudra? Berikut ini Pembahasannya!

SwaraWarta.co.id – Bagaimana pengaruh kondisi geografis terhadap penjelajahan samudra? Sejarah mencatat bahwa abad ke-15 hingga…

11 hours ago

Kapankah Manusia Mulai Mengenal Konsep Uang? Mari Kita Bahas!

SwaraWarta.co.id – Kapankah manusia mulai mengenal konsep uang? Dalam kehidupan modern, uang adalah pusat dari…

12 hours ago

Siapa Pemain Jepang yang Dijuluki King Kazu? Inilah Profil dan Perjalanan Karirnya!

SwaraWarta.co.id - Dalam dunia sepak bola yang menuntut fisik prima, biasanya pemain akan gantung sepatu…

1 day ago