Warga Madiun Heboh! Mayat Pria Ditemukan Membusuk di dalam Truk

- Redaksi

Friday, 19 July 2024 - 11:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Seorang sopir ditemukan tewas di Dusun Basulan, Desa Bajulan, Kecamatan Saradan, Kabupaten Madiun, Jawa Timur di dalam truk yang memuat rongsokan.

Kasat Reskrim Polres Madiun, AKP Magribi Agung Saputra, telah mengkonfirmasi penemuan mayat di dalam truk tersebut kepada Kompas.com pada Rabu (17/7/2024) malam. Polisi memanggil seorang tukang kunci untuk membuka pintu truk dan mengevakuasi jasad korban. Dari pemantauan polisi di lokasi, bau menyengat telah tercium di sekitar jenazah korban. Diduga korban sudah meninggal lebih dari satu hari.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jasad diperkirakan meninggal di atas 24 jam,” tutur Magribi.

Belum diketahui secara pasti apa penyebab kematian dari sopir tersebut. Namun, polisi memperkirakan bahwa ada kemungkinan sopir tersebut menjadi korban tindak kejahatan.

Baca Juga :  Jubir Amin Ditangkap Kejaksaan, Cak Imin Beri Pernyataan Mengejutkan

“Jadi kami belum bisa memastikan apa korban pembunuhan karena masih dalam penyelidikan. Namun dipastikan isi bak truk tersebut adalah barang rongsokan,” ungkap Magribi yang dilansir dari Kompas.com pada Rabu (17/07/2024).

Hasil identifikasi jenazah, Magribi menuturkan korban bernama Hario Anggi Pratama (36), warga Kecamatan Sruweng, Kabupaten Kebumen, Jawa Tengah.

Untuk mengungkap kepastian penyebab kematian korban, jasad korban dibawa ke RSUD dr Soedono Madiun untuk dilakukan autopsi.

Berita Terkait

Cara Mudah Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 di Bulan Mei 2025, Jangan Sampai Ketinggalan!
SNPMB 2025 Minta Maaf atas Kesalahan Tampilkan Foto Peserta dalam Kasus Joki UTBK
445.800 Batang Rokok Ilegal Digagalkan TNI AL di Gorontalo, Kerugian Negara Capai Rp432 Juta
Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama
Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak
BPOM Cabut Izin Edar 8 Produk Kosmetik yang Diklaim Meningkatkan Stamina Pria
Menag: Calon Jemaah Wajib Gunakan Visa Haji Resmi, Arab Saudi Terapkan Aturan Ketat
Polisi Gerebek Lokasi Penampungan Motor Tarikan Debt Collector di Bogor, 26 Unit Diamankan

Berita Terkait

Wednesday, 30 April 2025 - 15:46 WIB

Cara Mudah Cek Penerima Bansos PKH Tahap 2 di Bulan Mei 2025, Jangan Sampai Ketinggalan!

Wednesday, 30 April 2025 - 14:15 WIB

SNPMB 2025 Minta Maaf atas Kesalahan Tampilkan Foto Peserta dalam Kasus Joki UTBK

Wednesday, 30 April 2025 - 14:13 WIB

445.800 Batang Rokok Ilegal Digagalkan TNI AL di Gorontalo, Kerugian Negara Capai Rp432 Juta

Wednesday, 30 April 2025 - 10:58 WIB

Sebanyak 1.967 CPNS Mengundurkan Diri, Penempatan Jauh Jadi Alasan Utama

Wednesday, 30 April 2025 - 10:44 WIB

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Berita Terbaru

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Berita

Cara Mudah dan Cepat Mengurus KTP yang Rusak

Wednesday, 30 Apr 2025 - 10:44 WIB