Berenang di Kali Ciliwung, Seorang Anak ditemukan Tewas

- Redaksi

Saturday, 10 August 2024 - 05:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Mahasiswa UGM Meninggal Dunia dalam Insiden Speedboat di Maluku Tenggara

Mahasiswa UGM Meninggal Dunia dalam Insiden Speedboat di Maluku Tenggara

Swarawarta.co.id – Seorang anak berusia 7 tahun dengan nama inisial AAB telah meninggal dunia setelah tenggelam saat berenang bersama temannya di Kali Ciliwung yang berada di Tanjung Barat, Jagakarsa, Jakarta Selatan.

“Tidak ada keterangan tentang posisi penemuannya dari tim di lapangan, informasinya hanya seperti itu sudah ditemukan kondisi meninggal dunia,” kata Medkom BPBD DKI Jakarta, Sabtu (10/8/2024).

Korban dikabarkan telah tenggelam pada Jumat (9/8) sekitar pukul 17.00 WIB, di daerah Jl. Buni 1 RT 9 RW 1 Kelurahan Tanjung Barat Kecamatan Jagakarsa Jaksel.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Korban bersama 2 orang temannya sedang berenang di Kali Ciliwung. Dua anak selamat dan 1 orang tenggelam,” katanya

Baca Juga :  Buntut Laporan Dugaan Penggelapan, Pengacara Bantah Mantan Istri Toko Belum Move On

BPBD DKI Jakarta telah dilaporkan mengenai kejadian tersebut dan membentuk tim pencarian gabungan yang terdiri dari BPBD, Damkar, Satpol PP, PPSU, personel Kelurahan, Koramil dan Polsek, serta warga sekitar.

Tim gabungan tersebut menyisir area sekitar untuk mencari korban. Setelah beberapa waktu, tim gabungan berhasil menemukan jasad korban pada sekitar pukul 20.10 WIB dalam kondisi tidak bernyawa.

Korban yang ditemukan mengenakan baju abu-abu kemudian diserahkan kepada pihak keluarga oleh petugas gabungan.

“Korban sudah ditemukan dan langsung dibawa ke rumah duka untuk kemudian dimakamkan esok pagi,” katanya

Berita Terkait

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi

Berita Terkait

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Thursday, 8 January 2026 - 14:31 WIB

Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI

Thursday, 8 January 2026 - 10:57 WIB

Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terbaru