Hanya ada 1 Paslon, di Pilkada 2024 di 5 Daerah di Jawa Timur?

- Redaksi

Saturday, 31 August 2024 - 06:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ada 5 Daerah di Jawa Timur yang memiliki Paslon Tunggal / Tidak memiliki lawan. Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Timur mencatat bahwa dalam Pilkada 2024 ( tahun ini ), terdapat lima daerah di Jatim yang hanya memiliki satu pasangan calon (paslon) yang mendaftar, tanpa lawan.

 

Melihat hal ini, KPU setempat akan memberikan perpanjangan waktu pendaftaran paslon selama tiga hari, hal ini dimaksudkan akan Pilkada bisa berjalan dengan semestinya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Lima daerah yang memiliki calon tunggal atau calon yang hanya melawan kotak kosong tersebut adalah Kabupaten Trenggalek, Ngawi, Gresik, Kota Surabaya, dan Pasuruan.

 

Terkait kepastian perpanjangan pendaftaran paslon, Umam menyerahkan keputusan kepada masing-masing KPU di Kabupaten/Kota, karena KPU di daerah masing-masing, pasti mereka lebih memahami kondisi di lapangan.

Baca Juga :  Banjir di Purwakarta, 156 KK Dievakuasi Akibat Jebolnya Tanggul Sungai Cinangka

 

Ada sebanyak lima daerah di Jatim yang hanya ada satu paslon yang mendaftar, atau calon tunggal. Sehingga akan diberi tambahan waktu perpanjangan pendaftaran paslon 3 hari,” kata Komisioner KPU Jatim, Choirul Umam, Jumat, 30 Agustus 2024, dikutip dari Metrotvnews.

 

Sebagai contoh, di Surabaya, semua 18 partai politik mendukung petahana Eri Cahyadi-Armuji untuk Pilwali Surabaya 2024. Hal ini menunjukkan bahwa tidak mungkin ada pesaing lain yang akan mendaftar, kecuali calon independen.

“Nah, perpanjangan masa pendaftaran paslon itu ada ketentuannya, seperti menyisakan berapa parpol yang diakumulasi suaranya. Apakah bisa mencukupi untuk mencalonkan atau tidak. Jadi bukan hanya calon tunggal saja,” tambah nya.

Baca Juga :  Anies Baswedan Tanggapi Pernyataan KPU Soal Prabowo Gibran Menang di 24 Provinsi

 

 

Contohnya di salah satu daerah Jawa Timur, hanya ada satu pasangan calon perseorangan yang memenuhi syarat, yaitu di Kabupaten Bojonegoro. Namun, Umam menyatakan bahwa dia belum mendapatkan informasi terbaru mengenai apakah calon perseorangan tersebut akan maju atau tidak.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 PONOROGO.

Berita Terkait

ASN Gadungan Ditangkap Polisi karena Pemalakan THR di Pasar Cibitung
Kiper Bahrain Percaya Diri Bisa Mengalahkan Timnas Indonesia
Dua Karyawan di Lumajang Curi Emas Senilai Rp16 M, Pakai Santet untuk Tutupi Jejak
Suzuki Access 125 2025: Perpaduan Desain Retro dan Fitur Modern untuk Pengendara Perkotaan
Bakal Hadapi Bahrain, Patrick Kluivert Ungkap Hal ini
Jelang Indonesia vs Bahrain di GBK, 2.575 Personel Gabungan Disiagakan
Timnas Indonesia Hadapi Bahrain di GBK, Ini Prediksi Line Up dan Jadwal Siaran Langsung
Dishub Kabupaten Bekasi Tutup 35 U-Turn untuk Kelancaran Arus Mudik Lebaran 2025

Berita Terkait

Tuesday, 25 March 2025 - 09:42 WIB

ASN Gadungan Ditangkap Polisi karena Pemalakan THR di Pasar Cibitung

Tuesday, 25 March 2025 - 09:38 WIB

Kiper Bahrain Percaya Diri Bisa Mengalahkan Timnas Indonesia

Tuesday, 25 March 2025 - 09:28 WIB

Dua Karyawan di Lumajang Curi Emas Senilai Rp16 M, Pakai Santet untuk Tutupi Jejak

Tuesday, 25 March 2025 - 09:26 WIB

Suzuki Access 125 2025: Perpaduan Desain Retro dan Fitur Modern untuk Pengendara Perkotaan

Tuesday, 25 March 2025 - 09:19 WIB

Jelang Indonesia vs Bahrain di GBK, 2.575 Personel Gabungan Disiagakan

Berita Terbaru

Berita

Kiper Bahrain Percaya Diri Bisa Mengalahkan Timnas Indonesia

Tuesday, 25 Mar 2025 - 09:38 WIB

Hampers lebaran (Dok. Ist)

Lifestyle

5 Ide Hampers Lebaran yang Bisa Buat Mertua Makin Sayang

Tuesday, 25 Mar 2025 - 09:26 WIB