Berita

Makam Adipati ke-10 Ponorogo, Dirusak, Pelaku Belum Tertangkap

 

 

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Viral sebuah foto makam yang rusak di kawasan Makam Batoro Katong, Ponorogo, Dalam gambar yang viral tersebut, terlihat bahwa makam Adipati Ponorogo ke-10, Raden Tumenggung Surabrata Sagarwa Putra, mengalami kerusakan yang cukup parah.

 

Nisan makam yang biasanya dibalut kain putih kini kain tersebut tampak terlepas dan berantakan, seolah-olah telah dirusak secara sengaja.

 

Mukim, juru kunci Makam Batoro Katong, mengungkap bahwa bukan hanya makam Adipati Ponorogo ke-10 yang dirusak, melainkan juga makam Raden Ayu Antamsari (Mangkunegara I), juga dirusak bahkan rusaknya makan raden ayu antamsari dinilai lebih parah.

 

Dari pengamatan di lokasi, kedua nisan makam Raden Ayu Antamsari terlihat patah dengan kondisi yang lebih parah.

 

 

Makam yang diobrak-abrik sama orang itu makamnya Eyang Surobroto Adipati Ponorogo dan yang sebelahnya itu Rantamsari,” ungkap Mukim dilansir dari ponorogo news

 

Menurut informasi dari berbagai sumber insiden tersebut diduga terjadi pada Jumat (2/8/2024) sekitar pukul 03.00 WIB.

 

Menurut Mukim saat kejadian terjadi, ada saksi yang sedang duduk di pendopo dekat makam, menurut cerita yang beredar, saksi tersebut mendengar suara seperti orang memotong kayu, namun saksi tersebut tidak merasa curiga.

 

 

“Cuman kata orang yang duduk-duduk di pendopo kayak ada suara potong kayu. Mereka tidak curiga,” tukas Mukim di lansir dari ponorogo news

 

 

Mukim sebagai juru makam menegaskan bahwa ia tidak mengetahui siapa pelaku atau apa motif di balik tindakan perusakan tersebut, tetapi pihaknya akan terus menyelidiki peristiwa ini.

Jurnalis Magang

Peserta Magang Jurnalistik Online

Recent Posts

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara mengatasi Roblox yang error? Apakah Anda frustrasi karena Roblox error mengganggu…

4 hours ago

Apa yang Dimaksud dengan Manusia Purba? Berikut ini Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id – Apa yang dimaksud dengan manusia purba? Pernahkah Anda bertanya-tanya tentang nenek moyang kita…

4 hours ago

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

SwaraWarta.co.id - Bagi warga Bandung yang ingin memperpanjang Surat Izin Mengemudi (SIM), layanan SIM Keliling…

5 hours ago

PENDIDIKAN Faktor Eksternal dan Internal PT Maju Sukses Melakukan Ekspansi Berdasarkan Teori Greiner

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal Pendidikan Faktor Eksternal dan Internal PT Maju…

8 hours ago

SEBUAH Saham Preferen Memberikan Dividen Tetap Sebesar Rp7.000 Per Tahun, Dan Tingkat Pengembalian Yang Diharapkan Investor Adalah 10%

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah saham preferen memberikan dividen tetap sebesar…

8 hours ago

SEBUAH Perusahaan Pada Tahun Yang Akan Datang Membutuhkan Bahan Baku Sebesar 20.000 Kg Per Tahun, Biaya Pemesanan Rp 60.000

Bagi kalian yang sedang mencari referensi jawaban soal sebuah perusahaan pada tahun yang akan datang…

8 hours ago