Artis Sandy Permana Diduga jadi Korban Pembunuhan, Polisi Temukan Bukti Ini

- Redaksi

Monday, 13 January 2025 - 09:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Polisi tengah mendalami kasus penusukan yang menewaskan Sandy Permana, aktor sinetron “Mak Lampir“, yang ditemukan dalam kondisi berlumuran darah di kawasan Cibarusah, Kabupaten Bekasi.

Berdasarkan hasil pemeriksaan awal, korban mengalami luka tusuk di bagian leher hingga dada.

“Ada beberapa luka tusuk. Di dada ada, di perut, terus di leher belakang ada,” kata Kasat Reskrim Polres Bekasi Kompol Onkoseno Grandiarso Sukahar saat dihubungi, Minggu (12/1/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Korban ditemukan pada pagi hari sekitar pukul 07.00 WIB. Saat ini, aparat kepolisian masih menjalankan proses penyelidikan lebih lanjut.

Pelaku yang diduga bertanggung jawab atas penusukan ini telah berhasil diidentifikasi.

Baca Juga :  Maarten Paes Siap Bentengi Gawang Indonesia di Piala AFF 2024/2025

“Sudah ada yang kita identifikasi. Sekarang sedang kita lakukan pencarian. (Terduga pelaku) satu orang,” ujarnya.

Berita Terkait

Ribuan Ikan Nila Mati Mendadak di Telaga Ngebel Ponorogo, Diduga karena Belerang Naik
Bunga Zainal Jadi Korban Penipuan Investasi Fiktif Rp6,2 Miliar, Dua Tersangka Ditangkap
Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Erupsi, Masyarakat Dihimbau Menjauh dari Jarak Ini
Dua Baita di Probolinggo Tewas Usai Tenggelam di Sungai
Geledah Rumah Japto Soerjosoemarno, KPK Sita 11 Rumah
Tak Hanya Sita 11 Mobil, KPK Juga Amankan Uang Rp56 M dari Kediaman Japto Soersoemarno
Bikin Geleng Kepala, Polisi Berhasil Grebek ARISAN Pesta Seks Gay
Belum Temukan Titik Terang, KPK Bocorkan Chat Harun Masiku dengan Sosok Ini

Berita Terkait

Friday, 7 February 2025 - 09:24 WIB

Ribuan Ikan Nila Mati Mendadak di Telaga Ngebel Ponorogo, Diduga karena Belerang Naik

Friday, 7 February 2025 - 09:18 WIB

Bunga Zainal Jadi Korban Penipuan Investasi Fiktif Rp6,2 Miliar, Dua Tersangka Ditangkap

Friday, 7 February 2025 - 08:43 WIB

Gunung Lewotobi Laki-laki Kembali Erupsi, Masyarakat Dihimbau Menjauh dari Jarak Ini

Friday, 7 February 2025 - 08:34 WIB

Dua Baita di Probolinggo Tewas Usai Tenggelam di Sungai

Friday, 7 February 2025 - 08:28 WIB

Geledah Rumah Japto Soerjosoemarno, KPK Sita 11 Rumah

Berita Terbaru