Harga Telur di Blitar Merosot, Peternak Ungkap Hal Ini

- Redaksi

Monday, 20 January 2025 - 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idHarga telur ayam di wilayah Blitar Raya mengalami penurunan signifikan seiring dengan pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis (MBG).

Dalam beberapa hari terakhir, harga telur yang sebelumnya mencapai Rp23 ribu per kilogram kini turun menjadi sekitar Rp20 ribu.

Kondisi ini membuat para peternak ayam petelur semakin tertekan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Para peternak menduga bahwa produksi telur mereka belum dimanfaatkan sepenuhnya untuk mendukung program MBG yang digagas pemerintah.

“Belum sama sekali (memberikan manfaat untuk peternak). Ini malah berbanding terbalik, harga telur dan afkir justru terus merosot,” ujar Suryono, Minggu (19/1/2025)

Akibatnya, pasokan telur di pasar terus bertambah tanpa diimbangi peningkatan permintaan, sehingga harga semakin merosot.

Baca Juga :  Gunung Semeru Kembali Erupsi Sejak Dini Hari, Masyarakat Dihimbau Waspada!

 

Kekhawatiran pun muncul karena harga telur diprediksi akan terus melemah dalam waktu dekat.

“Dua minggu ini cenderung melemah, sekarang di tingkat peternak Rp20 ribu per kilogram,” tambah Suryono.

Selain tekanan harga, para peternak juga mempertanyakan proses distribusi dalam program MBG.

Mereka merasa telur dari Blitar belum diserap secara maksimal oleh program tersebut, sehingga belum mampu memberikan dampak positif bagi keberlangsungan usaha peternakan mereka.

Berita Terkait

Catat Tanggalnya! Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Mei 2025 dan Keutamaannya
Jokowi Laporkan Dugaan Ijazah Palsu, Langkah Hukum Ditempuh
Tiongkok Keluarkan Peringatan Oranye untuk Ancaman Kebakaran Hutan Saat Libur Hari Buruh
Pemerintah Akan Rekrut Guru dan Staf untuk Sekolah Rakyat
Makam Palsu di Ponorogo Dibongkar, Ternyata Tak Ada Jenazah di Dalamnya
MK Keluarkan Putusan Penting: UU ITE Tak Berlaku bagi Lembaga Pemerintah dan Pejabat Publik
Sebelum Laporkan Isu Ijazah Palsu, Jokowi Sempat Berikan 2 Kali Somasi
Rekomendasi Tempat Nongkrong Seru di Ponorogo yang Wajib Dikunjungi

Berita Terkait

Thursday, 1 May 2025 - 16:00 WIB

Catat Tanggalnya! Jadwal Puasa Ayyamul Bidh Mei 2025 dan Keutamaannya

Thursday, 1 May 2025 - 14:58 WIB

Jokowi Laporkan Dugaan Ijazah Palsu, Langkah Hukum Ditempuh

Thursday, 1 May 2025 - 10:29 WIB

Tiongkok Keluarkan Peringatan Oranye untuk Ancaman Kebakaran Hutan Saat Libur Hari Buruh

Thursday, 1 May 2025 - 10:26 WIB

Pemerintah Akan Rekrut Guru dan Staf untuk Sekolah Rakyat

Thursday, 1 May 2025 - 10:24 WIB

Makam Palsu di Ponorogo Dibongkar, Ternyata Tak Ada Jenazah di Dalamnya

Berita Terbaru

Sebutkan 2 Pandangan Terhadap Keberlakuan HAM di Dunia

Pendidikan

Sebutkan 2 Pandangan Terhadap Keberlakuan HAM di Dunia

Thursday, 1 May 2025 - 15:10 WIB

Jokowi Laporkan Dugaan Ijazah Palsu, Langkah Hukum Ditempuh

Berita

Jokowi Laporkan Dugaan Ijazah Palsu, Langkah Hukum Ditempuh

Thursday, 1 May 2025 - 14:58 WIB