Terjadi Kecelakaan di Tol Jakarta-Tagerang, Lalin Alami Kemacetan

- Redaksi

Saturday, 25 January 2025 - 09:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idKecelakaan beruntun terjadi di Tol Jakarta- Tangerang tepatnya di Km 24 Bitung menuju arah Cikupa.

Saat ini, petugas sedang melakukan upaya penanganan di lokasi kejadian.

“02.04 WIB #Kecelakaan_Janger Bitung KM 24+800 arah Cikupa beruntun di lajur 3/tengah, dalam penanganan petugas,” tulis Jasa Marga dalam akun X-nya, Sabtu (25/1/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Akibatnya, arus lalu lintas di area tersebut mengalami kemacetan yang cukup parah.

“(Lalu lintas) padat, ada penanganan kecelakaan beruntun di lajur 3/tengah,” jelasnya.

Hingga kini, penyebab kecelakaan tersebut masih belum diketahui.

Di sisi lain, kemacetan juga terjadi di ruas Tol Kebon Jeruk menuju arah Tomang.

Baca Juga :  Pohon Tumbang di Ponorogo Tewaskan Warga, Korban Terjepit Batang Pohon

Kondisi ini disebabkan oleh adanya penyekatan terkait pembatasan operasional angkutan barang di kawasan tersebut.

“Kb Jeruk KM 03 – Tomang KM 00 PADAT, ada Penyekatan pembatasan angkutan barang kecuali Sembako/BBM/BBG,” jelasnya.

Berita Terkait

Free Fire Kode Redeem FF Terbaru 2025, Buruan Klaim Sekarang!
Alhamdulillah, Bansos PKH dan BPNT Tahap 1 2025 Mulai Cair! Cek Informasi Lengkapnya di Sini
Korban Longsor di Sukabumi Ditemukan dengan Kondisi Tinggal Tulang Usai 2 Bulan Menghilang
Kejagung Geledah Kantor Dirgen Migas Guna Selidik Dugaan Korupsi di Pertamina
Diterjang Angin, 8 Rumah Warga di Bogor Rusak Parah
Banjir dan Longsor Hanyutkan 18 Jenazah, 99 Makam di Madiun Direlokasi
Cari Kepiting di Sungai, Nenek di Mimika Tewas Diterima Buaya
Babak Belur, Pria di Nias Serahkan Diri Usai Tikam Warga

Berita Terkait

Wednesday, 12 February 2025 - 20:46 WIB

Free Fire Kode Redeem FF Terbaru 2025, Buruan Klaim Sekarang!

Tuesday, 11 February 2025 - 16:37 WIB

Alhamdulillah, Bansos PKH dan BPNT Tahap 1 2025 Mulai Cair! Cek Informasi Lengkapnya di Sini

Tuesday, 11 February 2025 - 13:05 WIB

Korban Longsor di Sukabumi Ditemukan dengan Kondisi Tinggal Tulang Usai 2 Bulan Menghilang

Tuesday, 11 February 2025 - 13:01 WIB

Kejagung Geledah Kantor Dirgen Migas Guna Selidik Dugaan Korupsi di Pertamina

Tuesday, 11 February 2025 - 12:53 WIB

Diterjang Angin, 8 Rumah Warga di Bogor Rusak Parah

Berita Terbaru

Cara Cek Nomor Indosat Terbaru di Tahun 2025

Teknologi

4 Cara Cek Nomor Indosat Terbaru di Tahun 2025

Wednesday, 12 Feb 2025 - 21:07 WIB

Free Fire Kode Redeem FF Terbaru 2025

Berita

Free Fire Kode Redeem FF Terbaru 2025, Buruan Klaim Sekarang!

Wednesday, 12 Feb 2025 - 20:46 WIB