Berita

Musisi Senior Fariz RM Kembali Terlibat Kasus Narkoba

Swarawarta.co.id – Musisi ternama Fariz RM kembali berurusan dengan hukum setelah ditangkap oleh pihak kepolisian atas dugaan penyalahgunaan narkotika. Penangkapan kali ini berlangsung di kawasan Bandung, Jawa Barat.

Dalam sebuah video yang beredar, Fariz RM tampak mengenakan kaus putih dan celana jins ketika didekati oleh penyidik. Ia terlihat menggelengkan kepala saat dihampiri polisi.

“Ditangkap di Bandung,” kata Kasat Resnarkoba Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Andri Kurniawan saat dihubungi, Rabu (19/2/2025).

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam penangkapan tersebut, polisi berhasil menyita sejumlah barang bukti berupa narkotika jenis sabu dan ganja. Namun, pihak kepolisian belum memberikan rincian lebih lanjut terkait kasus ini.

“Benar kita amankan barang bukti berupa ganja dan sabu,” ujarnya.

Penangkapan ini menambah daftar panjang permasalahan hukum yang dialami Fariz RM terkait narkoba.

Penangkapan ini bukanlah yang pertama bagi pelantun lagu legendaris Sakura.

Sebelumnya, Fariz RM tercatat telah tiga kali ditangkap karena kasus serupa.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

PPN 12% Resmi Berlaku: Simak Penjelasan Lengkap dan Dampaknya bagi Masyarakat

SwaraWarta.co.id - Pada 1 Januari 2025, kebijakan kenaikan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi 12%…

3 hours ago

Pemutihan Tunggakan BPJS Kesehatan Mulai November 2025, Ini Syarat dan Mekanismenya

SwaraWarta.co.id - Pemerintah resmi meluncurkan program pemutihan tunggakan iuran BPJS Kesehatan yang mulai berlaku pada…

7 hours ago

Kenapa Habis Makan Ngantuk? Pahami Penyebab dan Cara Mengatasinya!

SwaraWarta.co.id – Kenapa habis makan ngantuk? Apakah Anda sering dilanda rasa kantuk yang tak tertahankan…

8 hours ago

Gubernur Riau Abdul Wahid Terjaring OTT KPK, Diduga Terkait Proyek Infrastruktur Dinas PUPR

SwaraWarta.co.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali menggebrak dengan Operasi Tangkap Tangan (OTT) di Provinsi…

8 hours ago

FIFA Tegas Tolak Banding FAM, Sanksi untuk 7 Pemain Naturalisasi Tetap Berlaku

SwaraWarta.co.id – Federasi Sepak Bola Dunia (FIFA) secara resmi menolak banding yang diajukan Federasi Sepak Bola…

8 hours ago

DI ERA DIGITAL Seperti Saat Ini, Organisasi Memanfaatkan Teknologi Sebagai Saluran Komunikasi Dalam Organisasi, Menurut Dale Level Dan William Galle

Di era digital seperti sekarang, teknologi berperan besar dalam mendukung komunikasi di dalam organisasi. Hampir…

8 hours ago