Harga Bawang Merah di Ponorogo Tembus Rp50 Ribu Usai Lebaran

- Redaksi

Sunday, 13 April 2025 - 09:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bawang Merah (Dok. Ist)

Bawang Merah (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Harga bawang merah di Pasar Legi Ponorogo masih tergolong mahal setelah Lebaran. Saat ini, harga per kilogramnya berada di kisaran Rp45 ribu hingga Rp50 ribu.

Salah satu pedagang, Efi Anggraeni, menjelaskan bahwa kenaikan harga ini mulai terjadi sejak menjelang Lebaran. Menurutnya, penyebab utama kenaikan harga adalah banyaknya petani yang gagal panen karena cuaca yang buruk.

“Ini kan masih sering hujan ya, jadi petani banyak yang gagal panen. Apalagi Dimana-mana kan juga banjir, otomatis memengaruhi kualitas bawang merahnya,” katanya, Sabtu (12/4/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Efi menambahkan bahwa bawang merah yang dijualnya berasal dari Nganjuk. Biasanya, harga normal bawang merah hanya sekitar Rp20 ribu hingga Rp25 ribu per kilogram.

Baca Juga :  KPU Madiun Laporkan Kekurangan Surat Suara, Segera Selesaikan Sebelum Distribusi ke Desa

“Ya termasuk mahal ini, wong bawannya juga nggak begitu besar,” tambahnya.

Tak hanya bawang merah, harga bumbu dapur lainnya juga masih tinggi. Cabai rawit saat ini dijual seharga Rp75 ribu hingga Rp80 ribu per kilogram, bawang putih di angka Rp35 ribu hingga Rp38 ribu per kilogram, dan tomat Rp10 ribu per kilogram.

Berita Terkait

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026
Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru
Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Berita Terkait

Thursday, 29 January 2026 - 15:40 WIB

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Thursday, 29 January 2026 - 15:08 WIB

Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Berita Terbaru

Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Berita

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Thursday, 29 Jan 2026 - 15:40 WIB

Cara Beli Perak untuk Investasi

Ekonomi

Cara Beli Perak untuk Investasi: Panduan Cerdas bagi Pemula

Thursday, 29 Jan 2026 - 15:14 WIB