Kementan Targetkan Bentuk 4.224 Brigade Pangan untuk Tingkatkan Produksi Beras

- Redaksi

Saturday, 19 April 2025 - 09:25 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kementan (Dok. Ist)

Kementan (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Kementerian Pertanian (Kementan) menargetkan pembentukan 4.224 Brigade Pangan di seluruh Indonesia. Langkah ini dilakukan untuk mengoptimalkan lahan pertanian dan meningkatkan produksi beras nasional.

Kepala Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian (BPPSDMP), Idha Widi Arsanti, menyampaikan bahwa saat ini sudah terbentuk 1.900 Brigade Pangan.

Rinciannya, 1.779 dibentuk pada tahun 2024 dan 121 sisanya pada tahun 2025. Brigade Pangan ini tersebar di 16 provinsi.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Untuk mendukung operasional Brigade Pangan, pemerintah telah memberikan bantuan berupa alat dan mesin pertanian sebanyak 2.347 unit. Bantuan tersebut terdiri dari 647 unit traktor roda empat, 1.391 unit traktor roda dua (TR2), dan 309 unit crawler (alat berat pertanian).

Baca Juga :  Lisa Mariana Belum Dipanggil Polisi, Kuasa Hukum Siap Dampingi

Santi juga menjelaskan bahwa Kementan melalui BPPSDMP mengadakan pelatihan bagi petani yang tergabung dalam Brigade Pangan. Tujuannya agar mereka semakin terampil dalam mengoperasikan alat-alat pertanian seperti TR2 dan TR4.

Berita Terkait

Panduan Memilih Kantor Konsultan Pajak yang Tepat untuk Bisnis Anda
Manfaat Sewa Virtual Office Jakarta untuk Bisnis Skala Kecil dan Menengah
Gak Nyangka! Ini Rahasia 500 Ribu Bisa Jadi Mesin Uang: 7 Cara Bangun Bisnis Modal Kecil yang Bikin Omset Berkali-kali Lipat
8 Hal yang Harus Diperhatikan dalam Membangun Usaha: Panduan Wajib untuk Pemula yang Ingin Sukses!
Mengenali 7 Penyebab Utama Kegagalan Bisnis: Pelajaran Berharga bagi Pengusaha
5 Strategi Jitu Tingkatkan Omzet Penjualan
Peternak Nilai Impor Sapi Bisa Tingkatkan Produksi Susu di Indonesia
Raih Rekor MURI, Seedbacklink Jadi Komunitas Narablog Terbesar di Dunia dengan Anggota Terbanyak

Berita Terkait

Friday, 24 October 2025 - 14:51 WIB

Panduan Memilih Kantor Konsultan Pajak yang Tepat untuk Bisnis Anda

Monday, 20 October 2025 - 12:17 WIB

Manfaat Sewa Virtual Office Jakarta untuk Bisnis Skala Kecil dan Menengah

Tuesday, 26 August 2025 - 10:43 WIB

Gak Nyangka! Ini Rahasia 500 Ribu Bisa Jadi Mesin Uang: 7 Cara Bangun Bisnis Modal Kecil yang Bikin Omset Berkali-kali Lipat

Friday, 22 August 2025 - 12:00 WIB

8 Hal yang Harus Diperhatikan dalam Membangun Usaha: Panduan Wajib untuk Pemula yang Ingin Sukses!

Saturday, 16 August 2025 - 10:48 WIB

Mengenali 7 Penyebab Utama Kegagalan Bisnis: Pelajaran Berharga bagi Pengusaha

Berita Terbaru

Rancangan program pengembangan profesional guru berbasis TIK untuk meningkatkan kompetensi dan kualitas pembelajaran di era digital.

Pendidikan

RANCANGAN Program Pengembangan Profesional Guru Berbasis TIK

Saturday, 1 Nov 2025 - 17:53 WIB

Kenapa Lidah Terasa Pahit?

Kesehatan

Kenapa Lidah Terasa Pahit? Mengenali Penyebab dan Solusinya

Saturday, 1 Nov 2025 - 17:00 WIB