Jadi Saksi dalam Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier, Raffi Ahmad Sebut Sering Doakan Sahabatnya

- Redaksi

Thursday, 8 May 2025 - 09:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.idRaffi Ahmad, presenter dan sahabat dekat Luna Maya, mengungkapkan rasa bahagianya melihat Luna menikah dengan Maxime Bouttier.

Raffi yang menjadi saksi di akad nikah Luna mengatakan bahwa momen ini sangat mengharukan baginya.

“Banyak kenangan di masa muda,” ucap Raffi dikutip dari YouTube TS Media. “Pas denger Luna nikah, dapat jodohnya, aku seneng banget,” imbuhnya.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai sahabat yang telah melewati banyak waktu bersama Luna di masa muda, Raffi sering mendoakan kebahagiaan Luna. Raffi merasa bahagia melihat Luna menemukan pasangan yang tepat dan menjalani hidup baru bersama Maxime.

“Berapa kali selalu doain Luna,” tutur Raffi. “Kita (merujuk pada Nagita) udah nikah, mudah-mudahan dia nyusul,” ucap Raffi terkait doanya selama ini untuk Luna setelah dia lebih dulu menikahi Nagita Slavina

Baca Juga :  PSSI Tanggapi Sanksi FIFA: Evaluasi dan Komitmen Perbaiki Kesalahan

Pernikahan ini menjadi momen spesial bagi Raffi dan Luna sebagai sahabat dekat.

Berita Terkait

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional
Status BLT Kesra 2026: Lanjut atau Berhenti? Ini Penjelasan Resmi

Berita Terkait

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Thursday, 8 January 2026 - 14:31 WIB

Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI

Thursday, 8 January 2026 - 10:57 WIB

Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

Wednesday, 7 January 2026 - 14:07 WIB

Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terbaru

Cara Mengatasi Live IG yang Error

Teknologi

5 Cara Mengatasi Live IG yang Error agar Lancar dan Jernih

Sunday, 11 Jan 2026 - 11:06 WIB