Berita

Honda Brio Menabrak Ruko, Pengemudi Tewas

Swarawarta.co.id – Sebuah kecelakaan tunggal terjadi di Jalan Dr M Isa Palembang, Sumatera Selatan, pada Minggu (8/6/2025) dini hari.

Sebuah unit Honda Brio dengan nomor polisi BG-1463-JQ yang dikemudikan oleh Juvelt Martogi Pakpahan (34) kehilangan kendali dan menabrak sebuah rumah toko (ruko) di depan Salon Velly Zhu.

Akibat kecelakaan tersebut, pengemudi mobil, Juvelt, tewas di lokasi kejadian. Korban kemudian dibawa ke Rumah Sakit Mohammad Hoesin (RSMH) untuk penanganan lebih lanjut.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Kasat Lantas Polrestabes Palembang, AKBP Finan Sukma Radipta, menjelaskan kronologi kejadian tersebut.

“Korban mengalami luka serius akibat kecelakaan itu yang menyebabkan korban meninggal dunia,” ungkapnya

Menurutnya, mobil yang dikemudikan Juvelt melaju dari arah Simpang Iba menuju Simpang Golf, namun kehilangan kendali dan menabrak ruko.

Saat ini, kendaraan yang terlibat dalam kecelakaan tersebut telah dievakuasi ke Pos Laka Musi 2 untuk proses lebih lanjut.

Pihak kepolisian masih melakukan penyelidikan terkait penyebab pasti kecelakaan tersebut.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Tahun 2026 menjadi kabar menggembirakan bagi ribuan pemuda Indonesia yang bercita-cita menjadi Aparatur Sipil Negara…

15 hours ago

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Pendaftaran Calon Aparatur Sipil Negara (ASN) melalui Sistem Seleksi Calon Aparatur Sipil Negara (SSCASN) selalu…

15 hours ago

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Emas tidak hanya bernilai sebagai perhiasan, tetapi juga sebagai aset bernilai tinggi yang diminati banyak…

15 hours ago

Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Partai politik memiliki peran penting dalam menyalurkan aspirasi masyarakat dan mendorong pembangunan daerah. Di Kota…

16 hours ago

Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat

SwaraWarta.co.id - Pasukan NATO dikerahkan ke Greenland dalam sebuah latihan militer bersama yang bersejarah, sebagai respons…

19 hours ago

5 Cara Cepat Menyembuhkan Sariawan yang Ampuh dan Mudah Dilakukan

SwaraWarta.co.id - Sariawan atau stomatitis aftosa adalah luka kecil di dalam mulut yang bisa menimbulkan…

20 hours ago