Berita

Kejagung Periksa Istri Komisaris Utama Sritex dalam Kasus Dugaan Korupsi

swarawarta.co.id – Kejaksaan Agung (Kejagung) memeriksa Megawati, istri Komisaris Utama PT Sri Rejeki Isman Tbk (Sritex), Iwan Setiawan Lukminto, yang telah ditetapkan sebagai tersangka. Megawati diperiksa sebagai saksi dalam perkara tersebut.

“Iya, Megawati istri Iwan Setiawan selaku Direktur Utama PT Griya Asri Sejahtera (diperiksa hari ini),” kata Kapuspenkum Kejagung Harli Siregar saat dimintai konfirmasi, Kamis (26/6/2025).

Detail materi pemeriksaan Megawati belum dijelaskan secara rinci oleh Kejagung.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemeriksaan ini merupakan bagian dari penyelidikan kasus dugaan korupsi yang melibatkan Sritex dan beberapa pihak terkait.

Kejagung terus mengusut tuntas kasus ini untuk mengungkap kebenaran dan memberikan keadilan.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Kenapa Antibiotik Harus Dihabiskan? Begini Penjelasannya!

SwaraWarta.co.id – Kenapa antibiotik harus dihabiskan? Mengalami sakit akibat infeksi bakteri sering kali membuat kita…

10 hours ago

Apa Kriteria Utama dalam Memilih Platform atau Tools Digital untuk Pembuatan Media Pembelajaran?

SwaraWarta.co.id – Apa kriteria utama dalam memilih platform atau tools digital untuk pembuatan media pembelajaran?…

10 hours ago

Kabar Gembira! Sampai Kapan Pemutihan Pajak Kendaraan di Jakarta Berlangsung?

SwaraWarta.co.id - Pemutihan pajak kendaraan di Jakarta kembali hadir! Bagi Anda pemilik kendaraan bermotor (PKB)…

15 hours ago

Jelaskan Pengertian Haid Menurut Ilmu Biologi? Simak Pembahasannya Berikut Ini!

SwaraWarta.co.id – Kali ini kita akan menjelaskan pengertian haid menurut ilmu Biologi? Haid, atau dikenal…

16 hours ago

Berapa Rata-rata Gaji Minimum di Indonesia? Cek UMP dan UMK Terbaru 2025

SwaraWarta.co.id – Berapa rata-rata gaji upah minimum di Indonesia? Seingkali perdebatan mengenai upah minimum di…

16 hours ago

Bocoran Gaji Guru PPG 2025: Lonjakan Kesejahteraan untuk Pendidik Bersertifikat!

SwaraWarta.co.id - Kabar gembira datang bagi para pendidik di Indonesia, terutama yang telah menuntaskan Pendidikan…

1 day ago