Imbas Hujan Deras, 20 Makam di TMP Cikutra Bandung Amblas hingga 2 Jenazah Keluar

- Redaksi

Thursday, 28 November 2024 - 09:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Hujan deras yang mengguyur Kota Bandung pada Rabu (27/11/2024) menyebabkan terjadinya longsor di Taman Makam Pahlawan (TMP) Cikutra.

“Sungai Cidurian yang melintasi TMP Cikutra meluap dan kirmir di blok D dan F roboh,” kata Kepala Dinas Cipta Karya dan Tata Ruang (Ciptabintar), Bambang Suhari di lokasiAkibatnya, sejumlah makam di Blok D dan F ambles, bahkan dua jenazah sempat terangkat ke permukaan.

Hujan yang sangat lebat membuat aliran Sungai Cidurian meluap dan menggerus tebing di area pemakaman tersebut. Sekitar 20 makam mengalami kerusakan akibat longsoran tersebut.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya meninjau langsung ada 20 makam yang terdampak dan 2 jenazah sempat keluar dan sudah dievakuasi,” ucapnya .

Baca Juga :  Remaja NH Ditemukan Tewas Mengenaskan di Kebun Buah Naga, Diduga Jadi Korban Pembunuhan

Kepala petugas pemakaman Bambang, menyatakan bahwa dua jenazah telah keluar dari makam, sementara upaya evakuasi untuk 18 makam lainnya akan dilakukan pada hari berikutnya.

“Untuk besok yang 18 dievakuasi lagi karena curah hujan tinggi,” jelasnya.

Berita Terkait

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah

Berita Terkait

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Berita Terbaru

Cara Melihat Spek Laptop

Teknologi

Cara Melihat Spek Laptop dengan Mudah, Lengkap untuk Pemula!

Tuesday, 13 Jan 2026 - 14:28 WIB

 Cara Registrasi Akun SNPMB Siswa

Pendidikan

Tips Cara Registrasi Akun SNPMB Siswa untuk Persiapan Masuk PTN

Tuesday, 13 Jan 2026 - 10:06 WIB