Polwan yang Bakar Suaminya Sendiri Syok dan Trauma : Kasus ditangani Polda Jatim

- Redaksi

Monday, 10 June 2024 - 10:08 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Briptu FN 
( Dok. Ist)

swarawarta.co.id – Seorang polwan di Jawa Timur, Briptu FN, mengalami kondisi syok dan trauma setelah membakar suaminya yang juga seorang polisi hingga meninggal. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Dirmanto, mengungkapkan bahwa Briptu FN tak menyangka suaminya akan tewas di tangannya. Sebelum dibakar, suaminya yang berinisial Briptu RDW diborgol oleh Briptu FN. 

Baca Juga: Polwan Cantik Tega Bakar Suaminya Sendiri

Korban meninggal dengan luka bakar di seluruh tubuhnya. Diduga, Briptu FN melakukan tindakan tersebut karena emosi akibat suaminya sering menghabiskan uang untuk judi online

Baca Juga: Balon Udara Jatuh di Ponorogo, 4 Remaja Terluka

Baca Juga :  Polda Metro Jaya Bongkar Sindikat Penipuan Investasi Saham dan Kripto, Kerugian Rp18,3 Miliar

Kini, Briptu FN telah ditetapkan sebagai tersangka kasus kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). 

Briptu FN sedang dalam keadaan syok dan trauma, dan kasus ini akan ditangani oleh Ditreskrimum Polda Jatim.

“Sementara ini, kami terapkan pasal KDRT,” jelas Dirmanto, Senin (10/6/2024), dikutip dari TribunLampung

Berita Terkait

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!
Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Berita Terkait

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Friday, 16 January 2026 - 14:29 WIB

Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Friday, 16 January 2026 - 11:09 WIB

Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat

Berita Terbaru