Curug Cilengkrang Curug Indah di Tengah Hutan Pinus

- Redaksi

Tuesday, 1 October 2024 - 05:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat berkunjung ke bandung tentu belum lengkap rasanya bila belum mengunjungi destinasi wisata perairan, salah satu destinasi wisata perairan yang menjadi primadona di bandung adalah curug, curug atau dalam bahasa indonesia biasa kita sebut air terjun. Curug memiliki keindahan yang tak terbantahkan.

 

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di bandung sendiri banyak sekali curug yang tengah eksis, namun ada sebuah curug yang terasa masih sangat alami lengkap dengan hutan pinus yang siap menambah kesan alami.

 

Yaa benar itu adalah curug cilengkrang, dimana disekitar wilayah ini dihiasi 5 air terjun dan hamparan luas hutan pinus loh.

 

 

Untuk tiket masuk ke curug cilengkrang sekitar 10.000 per orang sementara untuk camping harga tiket berubah menjadi 12.000 per orang. Oh ya Air terjun Cilengkrang akan dibuka untuk wisatawan mulai pukul 07.00- 18.00 WIB.

Baca Juga :  KPK Geledah Bank Indonesia Terkait Dugaan Korupsi Dana CSR, Ini Dia Fakta Lengkapnya

 

Curug ini memiliki keindahan berlapis-lapis dan tersembunyi, karena terdapat lima spot air terjun yang bisa dijelajahi. Pertama adalah Curug Batu Peti, yang disebut memiliki benda pusaka peninggalan sejarah.

Setelah mendaki bukit, kemudian akan ditemui curug kedua, yaitu Curug Papak. Untuk menuju curug ini, pengunjung harus berhati-hati dengan kondisi jalan yang licin dan curam.

 

Melanjutkan perjalanan melewati jalan setapak, dan sampailah di curug ketiga bernama Curug Batu Pengantin. Pada zaman dahulu, curug ini digunakan sebagai tempat mandi pasangan pengantin.

Curug keempat adalah Curug Kacapi, yang konon sering terdengar alunan musik kecapi dari arah sini. Kelelahan akan terbayar begitu memasuki curug terakhir yang menjadi induk air terjun, yaitu Curug Cilengkrang.

Baca Juga :  Tak Berperikemanusiaan, Oknum TNI Diduga Jual Beras Bantuan Korban Erupsi Gunung Lewotobi

Curug ini memiliki ketinggian mencapai 8 meter, dengan debit air terjun yang cukup deras. Pengunjung dapat berendam di kolam sekitar curug yang cukup landai.

 

Itu tadi beberapa informasi tentang curug atau air terjun cilengkrang lengkap dengan harga tiket dan rekomendasi wisatanya.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 Ponorogo.

Berita Terkait

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Berita Terkait

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Berita Terbaru

Ciri-ciri IQ Rendah

Lifestyle

5 Ciri-ciri IQ Rendah yang Tidak Banyak Orang Mengetahuinya

Wednesday, 28 Jan 2026 - 10:38 WIB