Categories: Viral

5 Kuliner di Madiun yang Wajib Dicoba

Kuliner di Rumah Makan Om Breng (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Madiun merupakan salah satu daerah yang terkenal akan wisatanya. Selain itu, terdapat beberapa kuliner di Madiun yang menarik untuk dicoba.

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rekomendasi Kuliner di Madiun yang Memiliki Rasa Lezat

Pada saat musim liburan sebaiknya Anda menyempatkan waktu untuk menikmati kuliner khas Madiun. Sebab di kota ini terdapat banyak kuliner unik yakni:

1.Ayam Bakar Cobek Madiun

Ayam Bakar Cobek Madiun adalah tempat makan spesialis ayam bakar yang menarik untuk dicoba. Rasa ayam bakar di tempat ini juga cukup unik.

Selain aneka olahan ayam yang enak, tempat makan ini juga nyaman dengan konsep rumah makan keluarga. Alamatnya di Jalan Sumber Karya No.14, Mojorejo, Madiun.

2. Restoran Joglo Taman

Restoran Joglo Taman dengan gaya arsitektur bernuansa Jawa. Selain itu, tersedia aneka menu spesial yang lezat dan disediakan juga ruang karaoke dan meeting 

Restoran ini cocok dijadikan tempat makan bersama rekan bisnis. Sementara itu, restoran ini berada di jalan Panorama Raya Nomor 59,Kota Madiun, Jawa Timur.

3. Dawet Suronatan

Dawet Suronatan yang sudah melegenda di kota ini. Minuman khas Madiun ini unik karena menggunakan mangkuk kecil yang berisi cendol, bubur ketan hitam, bubur sum sum dan tape. 

Rasanya yang lezat membuat dawet ini cocok dinikmati di siang hari. Tempat kuliner ini berada di Jalan Merbabu No.10, Pangongangan, Kecamatan Manguharjo, Kota Madiun,.

4. Om Breng Madiun

 Om Breng Madiun yang berkonsep klasik minimalis dengan menu beragam seperti nasi gundul, mie brengos, dan olahan lainnya. 

Lokasinya di Jalan Jawa No.11, Kartoharjo, Kecamatan Kartoharjo, Kota Madiun, Jawa Timur. Untuk itu, Kamu bisa mengunjunginya saat berada di kota Madiun.

5. Depot Nasi Pecel 99

 Depot Nasi Pecel 99 salah satu tempat makan legendaris di Madiun. Lezatnya pecel khas Madiun sudah tidak perlu diragukan lagi dan banyak digandrungi oleh wisatawan.

Menariknya, banyak artis dan pejabat negara yang sudah mencoba kuliner ini. Alamatnya di Jalan Cokroaminoto No.99, Kejuron, Kecamatan Taman, Kota Madiun.

Berapa kuliner di Madiun tersebut sangat menarik untuk dicoba. Terlebih kuliner tersebut termasuk dalam kuliner legendaris dengan rasa yang unik dan lezat.

Sebelum mengunjungi tempat kuliner tersebut pastikan untuk mengetahui lokasinya terlebih dahulu. Hal ini bertujuan agar momen liburan lebih menyenangkan.

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Share
Published by
Redaksi SwaraWarta.co.id

Recent Posts

Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat

SwaraWarta.co.id - Pasukan NATO dikerahkan ke Greenland dalam sebuah latihan militer bersama yang bersejarah, sebagai respons…

3 hours ago

5 Cara Cepat Menyembuhkan Sariawan yang Ampuh dan Mudah Dilakukan

SwaraWarta.co.id - Sariawan atau stomatitis aftosa adalah luka kecil di dalam mulut yang bisa menimbulkan…

4 hours ago

3 Cara Hapus Akun Uatas Secara Permanen dan Aman, Simak Langkah-langkahnya!

SwaraWarta.co.id – Ada beberapa cara hapus akun uatas secara permanen dan mudah. Uatas merupakan salah…

4 hours ago

Cara Ambil Uang di ATM BCA Tanpa Kartu: Panduan Lengkap dan Praktis

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara ambil uang di ATM BCA tanpa kartu? Di era digital yang…

4 hours ago

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

SwaraWarta.co.id - Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) merupakan salah satu program bantuan sosial yang paling…

22 hours ago

Di Balik Layar: Alasan Psikologi Orang Tidak Posting Foto di Media Sosial

SwaraWarta.co.id - Ada beberapa alasan psikologi orang tidak posting foto di media sosial. Di era…

23 hours ago