Jokowi Kirimkan Ucapan dan Karangan Bunga untuk Megawati yang Sedang Ulang Tahun

- Redaksi

Tuesday, 23 January 2024 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Tampang karangan bunga yang dikirimkan Jokowi untuk Megawati
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Jokowi diberitakan telah mengirimkan karangan bunga sekaligus kartu ucapan kepada Megawati yang sedang ulang tahun. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun Jokowi sejak kemarin sampai hari ini tengah melakukan kunjungan kerja di wilayah Jawa Tengah.

Dikutip dari Antara isi karangan bunga yang dikirimkan Jokowi meliputi Dilansir dari Antara, karangan bunga yang berupaanggrek bulan berwarna ungu, mawar putih, lili, dan baby breath. 

Karangan bunga tersebut tiba di kediaman Megawati, Jalan Teuku Umar, Menteng, Jakarta Pusat, pada Selasa siang.

Tidak hanya karangan bunga, Jokowi juga turut mencantumkan kartu ucapan untuk Megawati.

Baca Juga :  Atasi Lonjakan PHK, Kemnaker Bentuk Satgas Khusus dan Perkuat Program Pelatihan

“Selamat ulang tahun Ibu Megawati Soekarnoputri. Dari: Presiden Joko Widodo,” tulis pesan di karangan bunga itu.

Jokowi yang diusung PDI-P sejak Pilkada Solo, Pilgub Jakarta, dan dua kali pilpres, dikabarkan mengalami keretakan hubungan dengan Megawati karena perbedaan politik menjelang Pilpres 2024.

Putra sulung Jokowi, Gibran Rakabuming Raka, maju dalam kontestasi pilpres 2024 berpasangan dengan Prabowo Subianto. 

Di sisi lain, PDI-P mengusung Ganjar Pranowo-Mahfud MD.

Namun, baru-baru ini muncul kabar bahwa Jokowi hendak bertemu dengan Megawati. Meski demikian, kabar itu dibantah pihak istana dan PDI-P.

Berita Terkait

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya
Jaksa Agung ST Burhanuddin Tegaskan Perkara Guru Honorer di Jambi Akan Dihentikan

Berita Terkait

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Thursday, 22 January 2026 - 17:36 WIB

Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Thursday, 22 January 2026 - 15:01 WIB

Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional

Berita Terbaru

Cara Membuat Video AI Gratis di Tahun 2026

Teknologi

Cara Membuat Video AI Gratis di Tahun 2026 dengan Mudah

Monday, 26 Jan 2026 - 15:49 WIB

Layvin Kurzawa bergabung dengan Persib Bandung

Olahraga

Layvin Kurzawa Mantan Bek PSG, Resmi Perkuat Persib Bandung

Monday, 26 Jan 2026 - 14:58 WIB