Ketua Umum Golkar Himbau Masyarakat Untuk Mendukung Pemerintah Jokowi, Ini Alasannya!

- Redaksi

Monday, 15 January 2024 - 02:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Potret Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartanto (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto, meminta masyarakat Nusa Tenggara Timur (NTT) untuk memenangkan Partai Golkar di Pemilu 2024. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia mengatakan bahwa Partai Golkar selalu mendukung Pemerintahan Presiden Jokowi. Pada perayaan Natal Nasional Partai Golkar di Labuan Bajo, NTT pada tanggal 14 Januari 2024.

“Kemarin Partai Golkar bukan pemenang nomor 1 di NTT, karena Pak Joko Widodo sudah memberikan apa yang harus diberikan kepada NTT maka saya minta sekarang apa yang dilakukan masyarakat NTT untuk mendukung Pak Jokowi dan partai pendukungnya, utamanya partai Golkar,” kata Airlangga Natal di Labuan Bajo, NTT, Minggu (14/1/2024) malam.

Baca Juga :  Polisi Ungkap Modus Pencurian di Minimarket Jakarta

Sementara itu, Airlangga bertutur bahwa Pemilu 2024 telah memperlihatkan tanda-tanda kemenangan bagi Partainya dan calon presiden yang akan diusung oleh Partai tersebut.

 “Tahun 2024 angkanya saja hanya 2, 0, 2, 4. Tidak ada angka lain selain 2 dan 4. Betul pak Kiai? Betul Pak Romo? Jadi memang sudah tanda-tanda alam. Tanda-tanda langit. Yang dipilih hanya nomor 2 dan nomor 4,” ujar Airlangga.

Dia percaya bahwa nomor 4 yang terkait dengan Golkar akan menjadi pilihan masyarakat.

Pemilu pun bulan 2, bukan bulan-bulan yang lain. Tanggalnya empat belas. Jadi jelas ya. Tanda alam jelas. Doanya jelas,” ucap Airlangga

Airlangga juga mengatakan bahwa Pemilu akan diselenggarakan pada bulan Februari dan tanggal 14, sehingga waktunya sudah pasti. 

Baca Juga :  Inilah Adab dan 4 Doa Bercermin yang Wajib Diketahui!

Menurutnya, hal ini adalah tanda bahwa Partai Golkar akan menang. Dia juga mengungkapkan bahwa Natal Partai Golkar telah diselenggarakan dua kali di NTT.

“Dan khusus di NTT kita sudah natalan di sini, perayaan Golkar secara nasional 2 kali di NTT bukan tanpa sebab,” imbuhnya

“Kita ingin NTT menjadi simbol Pemilu yang lalu Bapak Presiden Jokowi dipilih 80 persen. Sekarang kita tidak minta muluk-muluk , ya 75% saja,” pungkasnya.

Berita Terkait

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!
Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

Berita Terkait

Thursday, 15 January 2026 - 16:09 WIB

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Berita Terbaru

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair?

Berita

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Thursday, 15 Jan 2026 - 16:09 WIB

Cara Pinjam Uang di SeaBank

Teknologi

Cara Pinjam Uang di SeaBank: Panduan Mudah, Cepat, dan Aman

Thursday, 15 Jan 2026 - 14:22 WIB