Siap Senggol Yamaha Aerox, Honda Rilis New Vario 125 Street di Indonesia Dengan Desain Robotik Menggoda Mirip Optimus Prime

- Redaksi

Tuesday, 2 January 2024 - 11:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Siap Senggol Yamaha Aerox, Honda Rilis New Vario 125 Street di Indonesia Dengan Desain Robotik Menggoda Mirip Optimus Prime (Dok. Mahendra Bigbike)

SwaraWarta.co.idAll New Honda Vario 125 Street sedang menjadi perbincangan hangat berkat perubahan desainnya yang semakin keren dan garang. 

Dengan sentuhan robotik ala Optimus Prime di Transformers, motor skutik ini benar-benar memukau.

Desain Futuristik Bergaya Robotik

Desain baru ini membuat Yamaha Aerox kehilangan pamor sebagai skutik tampan. Inspirasi dari desain Honda Adventure memberikan nuansa adventure yang segar dan menawan. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fokus pada bagian depan dengan dual headlight membuatnya terlihat sporty dan modern, sambil menambahkan sentuhan adventure yang unik.

Baca Juga :  Puluhan Wisatawan Batal Naik Ke Gunung Ijen, Apa Alasannya?

Bagian tengah motor hadir dengan sekat bergaya robotic, mirip dengan desain Honda Adventure yang ikonik. 

Stang yang lebih terbuka memberikan pengaruh motor-motor Adventure, sementara desain jok yang bertingkat dan lebar menunjukkan perhatian terhadap kenyamanan pengendara.

Fitur Canggih yang Menarik

All New Honda Vario 125 Street tidak hanya mencuri perhatian dengan desainnya, tetapi juga membawa fitur-fitur canggih. 

Penggunaan remote pintar dengan sistem anserback memberikan kemudahan pengendalian, sementara panel instrumen digital memberikan informasi lengkap kepada pengendara.

Desain baru ini membuat All New Honda Vario 125 Street Yamaha Aerox kehilangan pamor sebagai skutik tampan
Desain baru ini membuat All New Honda Vario 125 Street Yamaha Aerox kehilangan pamor sebagai skutik tampan

Teknologi Suspensi dan Kaki-kaki

Perbedaan mencolok terletak pada sistem suspensi dan kaki-kaki motor ini. Menggunakan suspensi Upside Down dan mode jari-jari dengan bahan semi dual Purpose, All New Vario 125 Street menawarkan kenyamanan dan performa yang baik. 

Baca Juga :  Grab dan OVO Dukung Pemerintah Berantas Judi Online

Kombinasi ini memberikan pengendara pengalaman berkendara yang lebih stabil, terutama dalam kondisi jalan yang tidak rata.

Performa Mesin yang Bertenaga

All New Honda Vario 125 Street kabarnya akan menggunakan mesin 4-tak berkapasitas 160 cc, serupa dengan Honda Vario 160 saat ini. 

Mesin ini menjanjikan tenaga puncak sebesar 11,3 KW pada 8.500 rpm dengan torsi puncak 13,8 nm pada 7.000 rpm. 

Perlu diingat, motor ini masih dalam bentuk konsep, dan kita nantikan kemunculannya di pasar. 

Berita Terkait

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Resmi! Veda Ega Pratama Melangkah ke Moto3 2026 Bersama Honda Team Asia
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel
Israel Kembali Lancarkan Serangan Udara ke Jalur Gaza pada Malam Hari

Berita Terkait

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Friday, 31 October 2025 - 19:17 WIB

TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak

Thursday, 30 October 2025 - 17:09 WIB

Resmi! Veda Ega Pratama Melangkah ke Moto3 2026 Bersama Honda Team Asia

Berita Terbaru

Lawan Kata Haus Menurut KBBI

Pendidikan

Mengenal Lawan Kata Haus Menurut KBBI, Ternyata Ada Dua!

Sunday, 2 Nov 2025 - 15:37 WIB