Krisis di Mahesa Jenar! PSIS Semarang Kehilangan Carlos Fortes Jelang Duel Lawan Arema FC

Redaksi SwaraWarta.co.id

- Redaksi

Saturday, 3 February 2024 - 07:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Krisis di Mahesa Jenar! PSIS Semarang Kehilangan Carlos Fortes Jelang Duel Lawan Arema FC

SwaraWarta.co.idPSIS Semarang menghadapi kabar mengejutkan dengan pengumuman perpisahan bersama Carlos Fortes beberapa waktu setelah pertandingan melawan Persebaya Surabaya, yang berakhir dengan skor imbang 1-1 pada Selasa (30/1/2024).

Dilansir dari laman resmi klub, Fortes menyampaikan dua alasan di balik keputusannya tersebut. 

Pertama, keinginan untuk lebih dekat dengan keluarganya, dan kedua, adanya tawaran dari klub lain dengan gaji yang lebih tinggi dan lokasi yang lebih dekat dengan keluarganya di Portugal.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Dan saya mendapatkan penawaran dari klub lain yang gajinya lebih tinggi dan secara jarak klub tersebut lebih dekat dengan keluarga saya di Portugal,” ungkap Fortes dalam surat pengunduran dirinya.

Baca Juga :  Israel Kembali Bombardir Gaza, Perundingan Damai Gagal

Kehilangan Fortes menjadi tantangan besar bagi PSIS, terutama mengingat mereka dijadwalkan akan menghadapi Arema pada Senin (5/2/2024) di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar.

Menyikapi kondisi PSIS, pelatih Arema, Fernando Valente, menegaskan bahwa keadaan tersebut tidak akan mempengaruhi persiapan timnya.

“Bagi kami tidak penting karena kami harus menghadapinya,” ucap Valente, menunjukkan fokusnya pada pertandingan mendatang.

Berita Terkait

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis
PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?
Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai
Drum Thinner Meledak, Gudang Thinner Pabrik Cat Avian Hangus Terbakar
7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!
Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan
Performa Inggris di Euro 2024 Dikritik, Maguire: Turnamen Sepak Bola Memang Tidak Mudah
Gaji Mixue di Berbagai Kota dan Tanggung Jawabnya

Berita Terkait

Saturday, 27 July 2024 - 07:22 WIB

Tanggapan PT Garuda Mengenai John yang Lahir dan Mendapat Fasilitas Penerbangan Geratis

Saturday, 27 July 2024 - 07:20 WIB

PT Gatra Akan Tutup pada 31 Juli? Karena Ditelan Kemajuan Zaman?

Saturday, 27 July 2024 - 07:18 WIB

Viral! Vidio 2 orang Dikeroyok Massal oleh Warga Karena Maling Petai

Friday, 26 July 2024 - 19:11 WIB

7 Kebiasaan yang Bisa Menyebabkan Obesitas!

Friday, 26 July 2024 - 18:34 WIB

Timnas Voli U-20 Indonesia Tumbangkan Australia 3-2 di Grup A, Begini Jalannya Pertandingan

Berita Terbaru

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap

kuliner

Cara Membuat Kuah Bakso yang Sedap, Auto Bikin Lapar!

Saturday, 27 Jul 2024 - 07:25 WIB