Menggiurkan, Ini Dia 4 Atlet Sepak Bola Terkaya di Indonesia

- Redaksi

Tuesday, 6 February 2024 - 03:00 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Pratama Arhan (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Para atlet sepak bola di Indonesia biasanya mendapatkan gaji yang besar, tergantung dari faktor usia, kemampuan, dan pencapaiannya selama bermain di klub. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Beberapa atlet sepak bola di Indonesia mendapatkan bayaran yang sangat tinggi, meski tidak semua bisa mencapai nilai miliaran rupiah.

Perannya yang besar dalam mengharumkan nama negara, membuat gaji atlet cukup besar. Terlebih perjuangan untuk menjadi atlet tidaklah mudah.

4 Atlet Bola dengan Gaji Terbesar di Indonesia 

Berikut adalah empat atlet sepak bola terkaya di Indonesia menurut SwaraWarta yang diambil dari berbagai sumber:

1. Stefano Lilipaly

Stefano Lilipaly adalah pemain klub Bali United FC yang memiliki bayaran terbesar di timnas. Dia bahkan menerima nilai pasar sebesar Rp5,6 miliar. 

Baca Juga :  Doni Manardo dimakamkan Secara Militer, Ternyata Ini Dedikasi yang dilakukannya

Stefano menjadi andalan Timnas Indonesia dan telah dikenal di dunia sepak bola. Terlebih performa Setefano selalu baik pada saat melakukan pertandingan.

2. Febri Hariyadi

Febri Hariyadi adalah atlet sepak bola asal Persib Bandung. Gaji Febri mencapai Rp5,2 miliar. Selain itu, Febru merupakan kunci yang menjadi kebanggaan Persib Bandung.

Febri penting bagi Timnas Indonesia serta menjadi kebanggaan klub Persib Bandung. Terlebih Febri selalu memberikan penampilan terbaiknya pada saat bertanding. 

3. Evan Dimas

Evan Dimas adalah pemain sepak bola lokal terbaik Indonesia. Dia juga memiliki bayaran yang tinggi, dengan diperkirakan nilai pasar sekitar Rp5,2 miliar per tahun.

4. Pratama Arhan

Pratama Arhan adalah pemain Tokyo Verdy dengan nilai pasar sekitar Rp5 miliar. Arhan dikenal akan kemampuan lemparan dalam yang jaraknya jauh.

Baca Juga :  Balon Udara Tersangkut di Kabel Listrik, Warga Panik dan PLN Lakukan Pemadaman Sementara

Tidak hanya itu saja, Arhan juga memiliki memiliki kemampuan mencetak gol melalui tendangan jarak jauh dari luar kotak penalti.

Itulah beberapa atlet sepak bola di Indonesia yang memiliki gaji besar. Penampilannya yang berkualitas, membuat beberapa atlet tersebut dibanggakan oleh Indonesia.

Berita Terkait

Kronologi Tragedi Penyebab Kebakaran Apartemen di Hongkong
Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!
Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya
Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya
Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!
Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru
Fiki Naki Resmi Menikah dengan Tinandrose, Wanita Cantik Bercadar yang Seorang Penulis
Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah

Berita Terkait

Thursday, 27 November 2025 - 18:51 WIB

Kronologi Tragedi Penyebab Kebakaran Apartemen di Hongkong

Wednesday, 26 November 2025 - 11:03 WIB

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!

Wednesday, 26 November 2025 - 10:50 WIB

Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya

Tuesday, 25 November 2025 - 10:39 WIB

Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya

Tuesday, 25 November 2025 - 10:28 WIB

Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!

Berita Terbaru

Dua Hikmah Dibalik Peristiwa Hijrah

Pendidikan

Jelaskan Dua Hikmah Dibalik Peristiwa Hijrah? Mari Kita Bahas!

Thursday, 27 Nov 2025 - 19:52 WIB

Penyebab Kebakaran Apartemen di Hongkong

Berita

Kronologi Tragedi Penyebab Kebakaran Apartemen di Hongkong

Thursday, 27 Nov 2025 - 18:51 WIB