Categories: kuliner

Resep Es Campur Lezat Bikin Momen Buka Puasa Makin Nikmat

 

Penerapan resep es campur untuk ide jualan
( Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Resep es campur seringkali dijadikan sebagai alternatif pilihan oleh sejumlah orang lantaran diklaim bisa meredakan rasa haus. 

Menjelang bulan puasa, resep es campur banyak dicari sebagai pilihan buka saat magrib tiba. 

ADVERTISEMENT

.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ragam Resep Es Campur yang Lezat Budget hemat

Bagi yang belum tahu, berikut adalah beberapa resep es campur yang bisa dicoba di rumah.

1. Es Campur Buah

Es campur ada yang bisa dibuat dari buah-buahan berikut ini resep selengkapnya yang bisa diterapkan:

Bahan-bahan:

  • Buah-buahan segar (semangka, nangka, kelapa muda, jeruk, pisang, dan lain-lain)
  • Sirup gula merah
  • Es serut

Cara membuat:

  • Potong-potong buah-buahan dan masukkan ke dalam mangkuk besar.
  • Tuang sirup gula merah di atas buah-buahan dan aduk rata.
  • Sajikan campuran buah-buahan dan sirup dalam gelas atau mangkuk, dan beri es serut di atasnya.

2. Es Campur Cincau

Bagi Kamu yang bosan buah-buahan bisa mencoba resep es campur cincau berikut ini:

Bahan-bahan:

  • Cincau hitam (dihaluskan atau dipotong-potong)
  • Sirup merah
  • Es serut

Cara membuat:

  • Ambil beberapa potong cincau hitam dan masukkan ke dalam mangkuk atau gelas.
  • Siram dengan sirup merah dan aduk rata.
  • Letakkan es serut di atasnya, dan siap untuk disajikan.

3. Es Campur Sirup

Tidak hanya cincau dan buah-buahan, es camour bisa dibuat dari sirup. Berikut resep lengkapnya:

Bahan-bahan:

  • Sirup (rasa sesuai selera, misalnya merah, hijau, atau kuning)
  • Es serut
  • Permen (sesuai selera, bisa dipotong kecil-kecil)

Cara membuat:

  • Tambahkan 2-3 sendok makan sirup ke dalam gelas.
  • Masukkan permen ke dalam gelas.
  • Tambahkan es serut ke dalam gelas.
  • Aduk rata dan sajikan.

Itulah beberapa resep es campur yang bisa dicoba di rumah sebagai menu buka puasa. Selamat mencoba!

Redaksi SwaraWarta.co.id

Berita Indonesia Terkini 2024 Viral Terbaru Hari Ini

Recent Posts

Bagaimana Cara Manusia Memenuhi Kebutuhan Saat Belum Ada Konsep Uang? Mari Disimak dan Diperhatikan!

SwaraWarta.co.id – Kali ini kita akan membahas bagaimana cara manusia memenuhi kebutuhan saat belum ada…

12 hours ago

Kenapa Habis Makan Ngantuk? Ini Penjelasan Medis dan Cara Mengatasinya

SwaraWarta.co.id – Kenapa habis makan ngantuk? Pernahkah Anda merasa mata sangat berat dan energi mendadak…

15 hours ago

Bagaimana Bumi Bergerak di Luar Angkasa? Simak Pembahasannya!

SwaraWarta.co.id - Pernahkah Anda merasa seolah-olah sedang berdiri diam di atas tanah yang kokoh? Faktanya,…

15 hours ago

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

SwaraWarta.co.id – Bagaimana cara pindah faskes BPJS kesehatan? Memiliki akses kesehatan yang dekat dengan domisili…

16 hours ago

Papa Zola The Movie Akhirnya Tayang di Indonesia, Catat Tanggalnya!

SwaraWarta.co.id - Bagi para penggemar animasi Malaysia dan keluarga Indonesia, kabar gembira akhirnya datang. Film animasi…

16 hours ago

Build Item Hanabi Tersakit 2026: Dominasi Late Game dengan Damage Maksimal

SwaraWarta.co.id – Apa sajakah build item Hanabi tersakit 2026? Sebagai Marksman dengan mekanik unik dan…

2 days ago