PNS Dishub Sukoharjo Meninggal Dunia Akibat Bunuh Diri

- Redaksi

Wednesday, 2 April 2025 - 09:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Seorang Pegawai Negeri Sipil (PNS) Dinas Perhubungan (Dishub) Sukoharjo, Jawa Tengah, berinisial TH (49), meninggal dunia akibat bunuh diri. TH diketahui mengakhiri hidupnya dengan cara gantung diri.

Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Sukoharjo, Toni Sri Buntoro, membenarkan bahwa TH adalah PNS di lingkungan Dishub Sukoharjo.

“Iya betul, tadi dapat kabar jam 07.30 WIB dari staf. Ya langsung ke lokasi saya dari Solo ke Tawangsari karena sudah dibawa ke Tawangsari,” kata Toni dilansir detikJateng, Rabu (2/4/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

TH menjabat sebagai staf data pengolahan informasi sekretariat Dishub.

“Dia staf data pengolahan informasi sekretariat Dishub. Statusnya PNS sudah 4 tahunan, terkejut banget biasanya nggak ada masalah apa-apa dan dalam bekerja nggak ada masalah,” ungkapnya.

Baca Juga :  Polres Trenggalek Amankan 135 Balon Udara di Momen Lebaran Ketupat

Toni mengaku kaget atas peristiwa tersebut dan menyebut bahwa TH tidak pernah memiliki masalah selama bekerja di kantor. Toni juga menyebut bahwa almarhum merupakan sosok yang rajin dan tidak pernah menunjukkan tanda-tanda kesulitan.

Berita Terkait

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul
Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas
KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Berita Terkait

Saturday, 17 January 2026 - 11:05 WIB

Pemerintah Siapkan 5.750 Kuota Beasiswa LPDP 2026 untuk Cetak Talenta Unggul

Saturday, 17 January 2026 - 10:51 WIB

Iran Deklarasi Siap Perang Hadapi Amerika Serikat: Analisis Ketegangan yang Memanas

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Berita Terbaru

Operasi yang Tidak Ditanggung BPJS Apa Saja

Kesehatan

Daftar Lengkap: Operasi yang Tidak Ditanggung BPJS Apa Saja?

Sunday, 18 Jan 2026 - 14:27 WIB