Spesial Hari Kartini, Pelajar SMK PGRI 1 Ponorogo Kenakan Kebaya saat Upacara

- Redaksi

Monday, 22 April 2024 - 10:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret pelajar SMK PGRI 1 Ponorogo yang kompak kenakan pakaian adat saat peringatan hari Kartini (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Setiap tanggal 21 April, masyarakat Indonesia selalu memperingati hari Kartini. Sebab RA Kartini merupakan pahlawan yang memperjuangkan hak wanita.

Untuk memperingati hari Kartini, biasanya sejumlah instansi dan juga organisasi akan menggelar upacara dan juga menggelar.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Salah satu lembaga pendidikan yang turut merayakan hari Kartini yaitu SMK PGRI 1 Ponorogo

Baca Juga:

Peringati Hari Pahlawan, SMK PGRI 1 Ponorogo Ziarah ke Makam Pahlawan

Ketika diwawancarai oleh tim Swarawarta, salah satu guru SMK PGRI 1 Ponorogo yakni Bahari Pujianto mengungkapkan bahwa hari Kartini tahun ini dirayakan dengan upacara.

Baca Juga :  Israel Bom Kamp Gaza Saat Sholat Jumat, Korban Meningkat Pesat

Lebih lanjut, Bahari menjelaskan bahwa momen Kartini yang hampir bersamaan dengan lebaran membuat SMK PGRI 1 Ponorogo tidak menggelar lomba seperti biasanya.

Sementara itu, upacara peringatan hari Kartini dilakukan pada hari Senin, (22/4). Selain itu, para pelajar serta bapak/ibu guru SMK PGRI 1 Ponorogo kompak menggunakan pakaian adat

Baca Juga:

Rekomendasi Film yang Cocok Ditonton untuk Memperingati Hari Pahlawan

“Untuk Kartini tahun ini karena hampir bersamaan dengan hari lebaran peringatan dilakukan dengan upacara saja dan guru siswa karyawan memakai baju adat,” Ungkap Bahari pada hari Senin, (22/4).

Menurut guru Bahasa Jawa SMK PGRI 1 Ponorogo ini, upacara berjalan dengan lancar. Bahkan siswa siswi mengikuti upacara dengan khidmat.

Baca Juga :  Link Live Streaming Timnas Indonesia vs Vietnam di Piala AFF 2024, Jadilah Saksi Kemenangan Tim Garuda

“Alhamdulillah untuk proses upacara berjalan dgn lancar khidmad, peserta baik siswa dan guru mengikuti dengan serius,” Imbuhnya.

Dengan dilaksanakannya peringatan hari Kartini, staff guru SMK PGRI 1 Ponorogo berharap agar para anak muda terus bereksistensi dan berkarya tanpa meninggalkan fitrahnya sebagai kaum Hawa.

“Harapan dengan peringatan moment hari Kartini dapat menggugah kembali terutama kepada kaum perempuan untuk terus bereksistensi dan berkarya tanpa meninggalkan fitrahnya sebagai kaum Hawa” Tutupnya.

Berita Terkait

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026
Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru
Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!

Berita Terkait

Thursday, 29 January 2026 - 15:40 WIB

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Thursday, 29 January 2026 - 15:08 WIB

Cara Pendaftaran Mudik Gratis Lebaran 2026: Panduan Lengkap dan Link Terbaru

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Berita Terbaru

Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Berita

Inilah 12 Orang Terkaya di Dunia di Tahun 2026

Thursday, 29 Jan 2026 - 15:40 WIB

Cara Beli Perak untuk Investasi

Ekonomi

Cara Beli Perak untuk Investasi: Panduan Cerdas bagi Pemula

Thursday, 29 Jan 2026 - 15:14 WIB