Satreskrim Polresta Bogor Berhasil Amankan Polisi Gadungan, Ini Motif yang Dipakai Buat Jerat Korban

- Redaksi

Friday, 14 February 2025 - 09:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Satreskrim Polresta Bogor Kota berhasil menangkap seorang pria berinisial WK (28) yang diduga mengaku-ngaku sebagai polisi, anggota BIN, dan Bea Cukai.

“Betul, tadi sore kita sudah amankan pelaku di Daerah Cilebut. Pelaku inisial WK (28),” kata Kasat Reskrim Polresta Bogor Kota, AKP Aji Riznaldi, Kamis (13/2/2025) malam.

Penangkapan tersebut dilakukan setelah adanya laporan warga melalui nomor aduan Kapolresta Bogor Kota.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

WK ditangkap ketika hendak kabur di Stasiun Cilebut, Bogor.

Dari hasil pemeriksaan, petugas mengamankan barang bukti berupa seragam polisi, dokumen pengangkatan dan penugasan sebagai polisi dan BIN yang diduga palsu.

“Barangbukti (yang diamankan) memang ada disitu dokumen dokumen pengangkatan dia sebagai polisi, terus ada dari bea cukai, terus pengangkatan dia sebagai BIN, penugasan dia di BIN, berbagaimacam lah,” kata Aji.

Baca Juga :  WNA asal Yaman Tewas Usai Terpleset di Bogor, Begini Kronologinya!

“Sudah dipastikan dia bukan polisi atau yang lainnya (anggota BIN dan Bea Cukai),” imbuhnya.

Saat ini, WK masih diperiksa di Polresta Bogor Kota. Polisi masih mendalami sepak terjang WK selama berpura-pura menjadi polisi hingga BIN.

Tindakan WK dianggap sebagai penipuan dan dapat meresahkan masyarakat.

Berita Terkait

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1
JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar
Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya
Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat
Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat
Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!
Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Berita Terkait

Friday, 16 January 2026 - 15:47 WIB

KESEMPATAN EMAS! PELUANG BESAR CPNS POLHUT Informasi Data Resmi Formasi CPNS Polhut Mulai SMA/SMK, D3, D4 dan S1

Friday, 16 January 2026 - 15:42 WIB

JANGAN SAMPAI GUGUR Beberapa Kesalahan Fatal Saat Daftar SSCASN yang Wajib Dihindari Agar tidak Gagal Saat Mendaftar

Friday, 16 January 2026 - 15:36 WIB

Butik Emas Makassar: Pilihan Tepat Perhiasan Emas Berkualitas dan Terpercaya

Friday, 16 January 2026 - 14:29 WIB

Gerindra Kota Semarang: Peran Aktif dalam Pembangunan dan Aspirasi Masyarakat

Friday, 16 January 2026 - 11:09 WIB

Pasukan NATO Dikerahkan ke Greenland: Bentuk Solidaritas Hadapi Ambisi Amerika Serikat

Berita Terbaru