Wisata Kebun Buah di Lampung dengan Pesona Alam yang Memukau

- Redaksi

Tuesday, 12 December 2023 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Destinasi wisata The Kartil Kebun Anggur (Dok. Istimewa)

SwaraWarta.co.id – Jika kamu mencari objek wisata asyik maka kawasan di Lampung, bisa menjadi pilihan yang tepat.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di Lampung banyak kebun buah yang dijadikan sebagai destinasi wisata. Dimana hal ini membuat pengunjung bisa liburan sekaligus memetik buah dari pohonnya langsung.

Rekomendasi Wisata Kebun Buah di Lampung yang Menarik

Di Lampung Kamu bisa menikmati pemandangan yang asri dan buah segar yang bisa di petik langsung dari pohonnya. Berikut beberapa pilihan kebun buah yang dapat kamu kunjungi di Lampung:

1. The Kartil Kebun Anggur

The Kartil Kebun anggur ini berada di tengah kota Bandar Lampung, tepatnya di Jalan Tihang, Kecamatan Tanjung Senang, Bandar Lampung. 

Baca Juga :  Hari Guru Nasional 2024: Ini Tema hingga Makna yang Terkandung

Kamu bisa memetik buah anggur segar dan juga belajar mengenai cara menanam anggur. Oleh karena itu, wisata ini cocok dikunjungi saat liburan.

2. Wisata Durian Runtuh Baru Putuk

Bagi kamu penggemar durian, kamu wajib mengecek objek agrowisata ini. Wisata Durian Runtuh Batu Putuk berlokasi di Jalan Villa Tentrem, Batu Putuk, Bandar Lampung. 

Kamu bisa menikmati buah durian segar yang baru jatuh dari pohonnya. Bahkan berbagai macam durian juga disajikan di kebun ini.

3. Agrowisata Jambu Kristal Tempat Rejo

Kalau kamu tidak suka durian, kamu bisa mencoba Agrowisata Jambu Kristal Tempel Rejo yang berlokasi di Dusun Bentang Atas, Desa Tempel Rejo, Kecamatan Kedondong, Kabupaten Pesawaran. 

Baca Juga :  Gibran Rakabuming Raka Kembali Melanggar Aturan Debat, Ini Dia Faktanya!

Kamu bisa menemukan jambu kristal yang segar dan juga beberapa tanaman lain seperti coklat.

4. Wisata Jeruk Pelita H Thabrani 

Wisata Jeruk Pelita H Thabrani Buah jeruk juga tidak kalah nikmatnya. Kamu bisa berkunjung ke Wisata Jeruk Pelita H Thabrani

Wisata ini berada di Kelurahan Sumbersari, Kecamatan Metro Selatan, Kota Metro, Lampung. Kebun jaruk di sini menampilkan pemandangan yang asri.

5. Wisata Kebun Jeruk Pakde Prapyo

Kamu ingin menikmati keunikan kebun jeruk? Pas sekali, karena di Wisata Kebun Jeruk Pakde Prapto.

Kamu bisa menemukan hingga 4.000 pohon jeruk. Kebun ini berlokasi di Desa Rulung Mulya, Kecamatan Natar, Lampung Selatan.

6. Kebun Buah Naga Sabrina 

Kebun Buah Naga Sabina yang terletak di Dusun Tegal, Desa Karang Anyar, Kecamatan Jati Agung, Kabupaten Lampung Selatan. 

Baca Juga :  KPAI Respon Kritik Deddy Corbuzier Terkait Makan Bergizi Gratis

Kebun ini terkenal dengan buah naga merah dan putih yang ditanam dengan lebih dari seribu tiang menyangga. 

Itulah beberapa wisata kebun buah di Lampung yang menarik dikunjungi. Sebab kebun tersebut memiliki pemandangan alam yang memukau.

Berita Terkait

Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah
Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!
BPNT Tahap 4 2025 Kapan Cair Jawa Tengah? Simak Jadwal, Cara Cek, dan Daerah yang Sudah Terima
Kapan Pembukaan CPNS 2026? Begini Penjelasan Terbarunya!
Apakah Benar Ammar Zoni Meninggal Dunia? Hoaks atau Fakta!
Download Twibbon Milad Muhammadiyah 2025 dan Cara Menggunakannya untuk Semarakkan HUT ke-113
Air Permukaan Laut Terus Naik, Jakarta Terancam Akan Tenggelam
MENURUT Anda, Bagaimana Pancasila Sebagai Paradigma Pengembangan Ilmu Dapat Menjadi Dasar Moral Dan Etika Dalam Mengarahkan Perkembangan Al

Berita Terkait

Sunday, 23 November 2025 - 17:02 WIB

Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah

Saturday, 22 November 2025 - 15:11 WIB

Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!

Thursday, 20 November 2025 - 23:06 WIB

BPNT Tahap 4 2025 Kapan Cair Jawa Tengah? Simak Jadwal, Cara Cek, dan Daerah yang Sudah Terima

Wednesday, 19 November 2025 - 19:43 WIB

Kapan Pembukaan CPNS 2026? Begini Penjelasan Terbarunya!

Wednesday, 19 November 2025 - 17:36 WIB

Apakah Benar Ammar Zoni Meninggal Dunia? Hoaks atau Fakta!

Berita Terbaru

Cara Daftar Bansos Online 2025

Berita

Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah

Sunday, 23 Nov 2025 - 17:02 WIB