Heboh ‘ Lebaran Telepon Allah’ Komisi VIII DPR Harap Jamaah Aolia Mendapatkan Binaan

- Redaksi

Sunday, 7 April 2024 - 04:45 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Ace Hasan Syadzily
( Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Pimpinan Komisi VIII DPR yang membidangi agama dan sosial mengecam pernyataan salah satu jemaah Masjid Aolia di Gunungkidul, Yogyakarta. 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pernyataan ‘menelepon Allah SWT’ itu jelas pernyataan yang salah. Saya tentu menyayangkan dengan adanya pernyataan itu,” kata Wakil Ketua Komisi VIII DPR, Ace Hasan Syadzily, kepada wartawan, Sabtu (6/4/2024).

Video yang viral di media sosial menunjukkan seorang jemaah mengaku menelepon langsung Allah SWT untuk menetapkan 1 Syawal 1445 Hijriah. 

Pimpin komisi tersebut menyayangkan pernyataan tokoh penting di masjid Aolia tersebut.

“Seharusnya tokoh agama tidak bicara seperti itu, apalagi ucapannya diikuti dan dipercayai pengikutnya di Masjid Aolia, Gunungkidul, Yogyakarta,” ujar Kang Ace, sapaan akrabnya.

Baca Juga :  Risma Tegaskan Kesetaraan Pendidikan di Jawa Timur tanpa Membedakan Sekolah Negeri, Swasta, dan Pesantren

Ace, salah satu pimpinan komisi, mewanti-wanti agar pernyataan tersebut tidak ditiru oleh jemaah Masjid Aolia yang lain. 

Menurutnya, seharusnya seorang tokoh berbicara secara bijaksana. Ace berharap ada pembinaan terhadap jemaah Aolia setelah pernyataan ‘Lebaran karena telepon Allah’ tersebut. 

BACA JUGA : Jamaah Aoila di Gunung Kidul Gelar Shalat Idul Fitri, Ini Alasannya!

Di sisi lain, ia juga mengajak umat Islam untuk menjaga suasana tenang sebelum Lebaran 2024.

“Sebaiknya tokoh yang menyampaikan pernyataan itu beserta dengan jemaahnya dilakukan pembinaan oleh otoritas agama Islam di sana, oleh MUI, NU, Kementerian Agama, dan yang lainnya,” ucap Ace.

Berita Terkait

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!
Cara Buat SKCK Secara Online 2026: Panduan Lengkap dan Mudah
Pusat Ikatan Bidan Indonesia: Pilar Penguatan Profesi dan Pelayanan Kebidanan Nasional

Berita Terkait

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Friday, 9 January 2026 - 16:16 WIB

Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump

Thursday, 8 January 2026 - 14:31 WIB

Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI

Berita Terbaru

Bagaimana Bumi Bergerak di Luar Angkasa

Pendidikan

Bagaimana Bumi Bergerak di Luar Angkasa? Simak Pembahasannya!

Monday, 12 Jan 2026 - 15:25 WIB