Cara Membuat Batik Ecoprint Mudah

- Redaksi

Sunday, 18 August 2024 - 02:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Di tengah zaman yang modern, memanfaatkan peluang suatu bahan, saat ini sampah anorganik seperti dedaunan seringkali memenuhi area tempat pembuangan sampah.

 

Untuk mengurangi sampah-sampah tersebut kita bisa mengolah nya dengan baik. Kita bisa mengolah sampah daun dengan membuat produk kerajinan berupa batik eco print.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

 

Lalu bagaimana cara membuat batik eco print dengan teknik kukus atau steaming?

 

1. Siapkan daun-daun yang ingin di buat untuk motif eco enzyme.

2. siapkan kain putih yang akan digunakan untuk membuat batik.

3. Rebus sebentar 2 buah kain putih. bila telah direbus peras kain hingga agak kering.

Baca Juga :  Kasus DBD di Surabaya Meningkat, Masyarakat Dihimbau Waspada

3. Bentangkan 2 kain, lalu bentangkan dan hiasi salah satu kain dengan bunga dan daun- daun, hiasi dan tata daun sesuai motif yang di inginkan

4. bila semua daun sudah tertata, tutup kain yang diberi daun dengan 1 kain yang di sisakan tadi.

5. Setelah itu gulung kain dengan pipa, gulung dari ujung pojok kain hingga ke pojok kaun satunya.

6. Setelah di gulung dengan rapat, beri gulungan tersebut isolasi hitam, beri isolasi hingga tidak ada bagian yang belum tertutup, jadi pastikan semua bagian telah tertutup isolasi hitam ya.

7. Setelah itu rebus gulungan tersebut hingga 2 jam.

8. Setelah di rebus 2 jam tiriskan lalu buka gulungan.

Baca Juga :  Deretan Wisata Taman Bunga di Indonesia yang Punya Aneka Jenis Tanaman

9. Setelah gulungan di buka, hilangkan daun-daun yang menempel.

10. Setelah bekas daun bersih jemur kain hingga kering.

11. Setelah di jemur kalian bisa mencuci kain dengan air dan sabun bayi.

 

Itu tadi cara membuat batik eco print dengan baik, so segera praktekan ya.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 PONOROGO.

Berita Terkait

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!
Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya
Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya
Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!
Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru
Fiki Naki Resmi Menikah dengan Tinandrose, Wanita Cantik Bercadar yang Seorang Penulis
Panduan Lengkap: Cara Daftar Bansos Online 2025 dengan Mudah
Siapa Saja yang Berhak Menerima BSU 2025? Ini Syarat Terbaru Lengkapnya!

Berita Terkait

Wednesday, 26 November 2025 - 11:03 WIB

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!

Wednesday, 26 November 2025 - 10:50 WIB

Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya

Tuesday, 25 November 2025 - 10:39 WIB

Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya

Tuesday, 25 November 2025 - 10:28 WIB

Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!

Monday, 24 November 2025 - 16:10 WIB

Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru

Berita Terbaru

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta

Berita

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!

Wednesday, 26 Nov 2025 - 11:03 WIB

Cara Cek Bantuan KESRA 2025

Berita

Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya

Wednesday, 26 Nov 2025 - 10:50 WIB

Cara Mengatasi Anxiety Secara Efektif

Lifestyle

Cara Mengatasi Anxiety Secara Efektif dan Mandiri!

Wednesday, 26 Nov 2025 - 10:36 WIB