Mentri Luar Negeri AS, Antony Blinken Beri Ucapan Selamat Kemerdekaan untuk Indonesia

- Redaksi

Sunday, 18 August 2024 - 02:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selamat hari kemerdekaan Indonesia ke 79! ditengah suasana kemerdekaan ini, muncul banyak ucapan kemerdekaan dari berbagai negara, salah satu tokoh penting dari Amerika Serikat, mentri luar negeri Blinken juga mengucapkan ucapan selamat kemerdekaan bagi Indonesia.

 

 

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Atas nama Amerika Serikat, saya menyampaikan ucapan selamat kepada rakyat Indonesia atas Hari Kemerdekaan Republik Indonesia,” kata Blinken melalui pernyataan Kedutaan Besar AS di Jakarta, Sabtu. Dikutip dari Antara News.

 

Menteri Luar Negeri Amerika Serikat, Antony Blinken, menyampaikan ucapan selamat ulang tahun ke-79 kepada Republik Indonesia untuk seluruh rakyatnya.

 

 

“Pada Hari Kemerdekaan ini, kami menyampaikan harapan terbaik kami untuk rakyat Indonesia,” tukas Blinken.

Baca Juga :  Angkot Tabrak Ruko, Satu Orang Luka Parah

 

Blinken juga menyatakan bahwa dalam rangka merayakan 75 tahun hubungan bilateral antara AS dan Indonesia, kedua negara tetap berkomitmen untuk memajukan demokrasi, menghormati supremasi hukum, serta memperkuat persahabatan antar masyarakat di 2 negara tersebut.

 

 

Blinken juga menekankan bahwa dengan ditandatanganinya Kemitraan Strategis Komprehensif pada November lalu oleh Presiden Joko Widodo dan Presiden Joe Biden, hubungan antara kedua negara memasuki babak baru yang penting.

 

 

Tak lupa Blinken juga mengucapkan selamat kepada Menteri Pertahanan Prabowo Subianto yang terpilih sebagai Presiden RI berikutnya.

 

Ia berharap kerja sama dapat diperluas dalam berbagai isu bersama, termasuk menjaga perdamaian dan keamanan di kawasan Indo-Pasifik, menghadapi krisis iklim dan transisi menuju energi bersih, serta mendorong transformasi digital di Indonesia.

Penulis : Pipit Adila Wati, Siswi Magang, SMAN 1 PONOROGO.

Berita Terkait

Jadwal PPG Tahap 5 2025 untuk Guru Tertentu: Panduan Lengkap dan Timeline!
Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis dari Pemerintah Lewat Bansos dengan Mudah
Kronologi Tragedi Penyebab Kebakaran Apartemen di Hongkong
Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!
Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya
Viral! Pria Ngaku Anak Propam, Polisi Bantah dan Ungkap Motif Sebenarnya
Kebakaran Hebat Lahap Gudang Plastik dan Pabrik Boneka di Jombang, Kerugian Diperkiraan Capai Milyaran!
Berapa Kenaikan UMP 2026? Ini Prediksi dan Skema Terbaru

Berita Terkait

Friday, 28 November 2025 - 10:14 WIB

Jadwal PPG Tahap 5 2025 untuk Guru Tertentu: Panduan Lengkap dan Timeline!

Friday, 28 November 2025 - 09:45 WIB

Cara Mendapatkan Saldo DANA Gratis dari Pemerintah Lewat Bansos dengan Mudah

Thursday, 27 November 2025 - 18:51 WIB

Kronologi Tragedi Penyebab Kebakaran Apartemen di Hongkong

Wednesday, 26 November 2025 - 11:03 WIB

Cara Cek NIK KTP untuk Klaim Bantuan 7 Juta, Waspada Penipuan!

Wednesday, 26 November 2025 - 10:50 WIB

Cara Cek Bantuan KESRA 2025: Panduan Lengkap dan Terpercaya

Berita Terbaru

Pelajari cara memilih cushion sesuai jenis kulit dan undertone agar hasil makeup lebih natural, tidak abu-abu, dan nyaman dipakai sepanjang hari.

Lifestyle

Baru Tahu? Begini Cara Pilih Cushion Sesuai Jenis Kulit!

Friday, 28 Nov 2025 - 13:23 WIB