72 Pengusaha Katering di Kediri Jadi Korban Penipuan Program Makanan Bergizi Gratis

- Redaksi

Monday, 30 December 2024 - 08:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 Korban Penipuan Program Makanan Bergizi Gratis (Dok. Ist)

Korban Penipuan Program Makanan Bergizi Gratis (Dok. Ist)

SwaraWarta.co.id – Sebanyak 72 pengusaha katering di Kota Kediri menjadi korban penipuan terkait tawaran penyediaan makanan bergizi gratis.

Para pengusaha ini menggeruduk rumah kelompok masyarakat (pokmas) yang menawari mereka program tersebut.

Aksi ini sempat menjadi viral di media sosial. Dalam sebuah video yang beredar, tampak para korban terlibat adu mulut sambil menuntut pengembalian uang muka yang telah mereka bayarkan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Para korban diketahui telah menyetorkan uang muka sekitar Rp 1 juta hingga Rp 2 juta sebagai jaminan untuk bergabung sebagai penyedia makanan dalam program bergizi gratis.

Namun, setelah membayar uang tersebut, mereka tidak mendapatkan kejelasan mengenai kerjasama yang dijanjikan.

Baca Juga :  Venuum Ubah Ferrari Purosangue Jadi Hatchback Eksotis dengan Bodykit Agresif

Salah seorang korban, DH, mengaku telah menyetor uang sebesar Rp 2 juta. Ia berharap ada penyelesaian dan uangnya bisa segera dikembalikan.

“Saya sudah menyetor uang sebesar 2 Juta, namun saya berharap bulan ini segera ada titik terang, karena disepakati pada akhir bulan ini uang akan dikembalikan oleh oknum MG,” tandas DH.

Sebelumnya, puluhan pengusaha katering ini tertipu setelah tertarik dengan tawaran menjadi penyedia makanan untuk program gizi gratis yang ternyata tidak jelas.

Berita Terkait

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!
Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?
Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026
Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya
3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara
Usai Serang Venezuela, Greenland Jadi Target Ambisi Ekspansionis Trump
Nikah Siri dan Poligami dalam KUHP Baru: Antara Hukum Pidana dan Kritik MUI
Dokter Richard Lee Jadi Tersangka Kasus Apa? Simak Fakta yang Sebenarnya!

Berita Terkait

Thursday, 15 January 2026 - 16:09 WIB

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Tuesday, 13 January 2026 - 10:16 WIB

Greenland dalam Sorotan: Mengapa Amerika Serikat Begitu Berambisi Menguasainya?

Monday, 12 January 2026 - 14:41 WIB

Mudah dan Cepat! Begini Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Terbaru 2026

Saturday, 10 January 2026 - 15:41 WIB

Cek BSU BPJS Ketenagakerjaan 2026 Kapan Cair? Simak Info Resmi dan Cara Ceknya

Saturday, 10 January 2026 - 10:09 WIB

3 Jet Tempur Rafale Segera Mendarat di Indonesia, TNI AU Tingkatkan Kekuatan Udara

Berita Terbaru

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair?

Berita

Kenapa BNPT Tahap 4 Belum Cair? Berikut ini Alasan Utamanya!

Thursday, 15 Jan 2026 - 16:09 WIB

Cara Pinjam Uang di SeaBank

Teknologi

Cara Pinjam Uang di SeaBank: Panduan Mudah, Cepat, dan Aman

Thursday, 15 Jan 2026 - 14:22 WIB