Jelang Libur Tahun Baru, Puan Maharani Minta Hal Ini

- Redaksi

Tuesday, 24 December 2024 - 09:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Potret Puan Maharani (Dok. Ist)

Potret Puan Maharani (Dok. Ist)

Swarawarta.co.id – Ketua DPR RI, Puan Maharani, mengingatkan Pemerintah untuk memastikan seluruh sarana dan prasarana transportasi siap menghadapi lonjakan pergerakan perjalanan menjelang perayaan Natal 2024 dan Tahun Baru 2025.

“Kami berharap Pemerintah memastikan kesiapan semua simpul transportasi karena saat ini sudah memasuki liburan. Apalagi banyak masyarakat yang juga akan mudik dalam perayaan Hari Natal 2024. Pastikan memberikan layanan terbaik untuk masyarakat,” kata Puan dalam keterangannya, Senin (23/12/2024).

Puan menekankan pentingnya peningkatan pelayanan di simpul transportasi, serta memastikan aspek keselamatan dan keamanan masyarakat dengan melakukan pemeriksaan sesuai standar yang berlaku.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Puan juga mengapresiasi kebijakan Pemerintah yang menurunkan harga tiket pesawat untuk libur akhir tahun, yang mulai menunjukkan dampak positif dengan terjadinya peningkatan jumlah penumpang dalam beberapa hari terakhir.

Baca Juga :  Malaysia Sindir Kevin Diks, Bek Naturalisasi Belanda yang Akan Perkuat Timnas Indonesia

“Keselamatan dan keamanan masyarakat dalam perjalanan harus menjadi prioritas utama. Pemeriksaan keamanan tidak boleh tergesa-gesa, dan semua prosedur harus dilakukan sesuai standar yang berlaku,” ucap Puan.

Di samping itu, Puan mengimbau agar semua pihak terkait dapat bekerja sama untuk memastikan kelancaran transportasi selama periode libur akhir tahun, serta memastikan kesiapan posko pelayanan dan sumber daya manusia medis di titik-titik perjalanan masyarakat.

“Namun, kebijakan ini tidak boleh hanya berfokus pada aspek harga, melainkan juga pada kualitas pelayanan. Semua operator harus memastikan bahwa lonjakan penumpang tidak menurunkan standar pelayanan dan keselamatan,” jelasnya.

“Termasuk bagaimana Pemerintah melakukan pengawasan agar penurunan harga tiket pesawat tidak berdampak pada kualitas pelayanan dan kenyamanan serta keselamatan masyarakat yang menggunakan transportasi udara,” sambung Puan.

Berita Terkait

Irish Bella Rasakan Momen Ramadhan 2025 Istimewa
Misteri Absennya Witan Sulaiman dari Skuad Timnas Indonesia, Bertolak ke Sidney Jepang Kualifikasi Piala Dunia 2026
Duel Asnawi dan Pratama Arhan di Liga Thailand, Mantan Pelatih Timnas Indonesia Jadi Saksi
Pria 66 Tahun di Madiun Hilang Terseret Arus Saat Salat
Remaja 17 Tahun Jadi Korban Penganiayaan Saat Membangunkan Warga untuk Sahur
Ibu Kim Saeron Bakal Ajukan 7 Tuntutan untuk Kim Soo Hyun
Gus Ubaid Kritik Rapat Diam-Diam DPR dan Pemerintah di Hotel Mewah: Tak Peka pada Rakyat
Wakil Ketua Umum Relawan Pro Jokowi Sebut PDIP Keterlaluan

Berita Terkait

Monday, 17 March 2025 - 09:43 WIB

Irish Bella Rasakan Momen Ramadhan 2025 Istimewa

Monday, 17 March 2025 - 09:39 WIB

Misteri Absennya Witan Sulaiman dari Skuad Timnas Indonesia, Bertolak ke Sidney Jepang Kualifikasi Piala Dunia 2026

Monday, 17 March 2025 - 09:35 WIB

Duel Asnawi dan Pratama Arhan di Liga Thailand, Mantan Pelatih Timnas Indonesia Jadi Saksi

Monday, 17 March 2025 - 09:31 WIB

Pria 66 Tahun di Madiun Hilang Terseret Arus Saat Salat

Monday, 17 March 2025 - 09:10 WIB

Remaja 17 Tahun Jadi Korban Penganiayaan Saat Membangunkan Warga untuk Sahur

Berita Terbaru

Berita

Irish Bella Rasakan Momen Ramadhan 2025 Istimewa

Monday, 17 Mar 2025 - 09:43 WIB

Berita

Pria 66 Tahun di Madiun Hilang Terseret Arus Saat Salat

Monday, 17 Mar 2025 - 09:31 WIB

Mangga (Dok. Ist)

Lifestyle

Makan Mangga Setiap Hari Bisa Bantu Atur Gula Darah, Benarkah?

Monday, 17 Mar 2025 - 09:25 WIB