Pekerja Coran Keluhkan Kesulitan Evakuasi

- Redaksi

Thursday, 30 January 2025 - 09:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Sebuah menara coran yang sedang dibangun di Tambun Utara, Kabupaten Bekasi, ambruk pada Selasa (28/1) sekitar pukul 10.00 WIB.

Insiden ini mengakibatkan seorang pekerja, Rudtadi (44), meninggal dunia setelah terjepit reruntuhan, sementara lima pekerja lainnya mengalami cedera.

“Menurut keterangan saksi Saudara Warsono, para pekerja awalnya sedang melakukan pencopotan bekisting (tripleks penadah cor) bangunan tower di atas Musala Al-Aqsa,” kata Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Ade Ary Syam Indardi dalam keterangannya, Senin (27/1).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mereka adalah Tarsum (43), Karmad Suhendri (40), Warsono (29), Belin Satupa (30), dan Dedi (27).

Tim penyelamat menghadapi tantangan dalam evakuasi jenazah, dan untuk mempermudah proses tersebut, menara dibongkar dengan mencopot besi-besi satu per satu.

Baca Juga :  Pria di Tangsel Tewas Usai Jatuh dari Apartemen Lantai 18

“Semuanya yang lurus itu (akan dibongkar), yang tower lurus itu kan sebenarnya ngecor-nya itu di atap saja. Itu semuanya nanti dibongkar. Karena kalau ditarik pasti roboh kena rumah warga,” ujarnya.

Pembongkaran dilakukan guna menghindari risiko ambruknya menara yang bisa membahayakan rumah-rumah di sekitar lokasi.

Berita Terkait

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel

Berita Terkait

Monday, 3 November 2025 - 16:57 WIB

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Berita Terbaru

Cara Mengatasi Roblox yang Error

Teknologi

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

Monday, 3 Nov 2025 - 17:36 WIB