Pasutri di Magelang Ditemukan Tewas di Dalam Mobil

- Redaksi

Wednesday, 19 February 2025 - 09:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Tragedi memilukan terjadi di kawasan Krakitan, Salam, Magelang, di mana pasangan suami istri atau pasutri di Magelang berinisial ER (32) dan IM (28) ditemukan tewas di dalam mobil.

Keduanya, yang merupakan warga Tridadi, Sleman, diduga meninggal dunia akibat keracunan sistem pendingin udara (AC) mobil.

“Jadi kalau yang kami terima, dari keluarga tidak mau diautopsi,” kata Budi dilansir detikJogja, Selasa (18/2/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dukuh Pangukan, Budi Prakosa, yang juga merupakan saudara korban IM, mengungkapkan bahwa keluarga korban memutuskan untuk tidak melakukan autopsi pada jenazah.

Jenazah kedua korban telah dipulangkan ke rumah duka dan dimakamkan sekitar pukul 13.30 WIB pada hari yang sama.

Baca Juga :  Getafe CF Berkomitmen Akan Membantu Mason Greenwood Meningkatkan Performa Terbaiknya

Peristiwa ini menyisakan duka mendalam bagi keluarga dan kerabat.

Menurut penuturan Budi, ER dan IM berangkat ke Magelang pada Senin (17/2) sore dengan tujuan melaksanakan tradisi nyadran.

Namun, dalam perjalanan, komunikasi dengan keduanya terputus. Setelah dilakukan pencarian, mereka ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa di dalam mobil yang terparkir di tepi Jalan Raya Jogja-Magelang.

Kejadian ini menjadi peringatan bagi masyarakat untuk selalu waspada saat menggunakan kendaraan, terutama dalam kondisi tertutup dengan AC menyala. Pihak keluarga berharap kejadian serupa tidak terulang di masa depan.

Berita Terkait

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel
Israel Kembali Lancarkan Serangan Udara ke Jalur Gaza pada Malam Hari
Sertifikasi Guru TW 3 2025 Telah Cair: Ini Jadwal, Besaran, dan Daerah yang Menerima
Kapan Hari Listrik Nasional? Mengenal Sejarah dan Maknanya
Manfaat Jasa Caregiver bagi Keluarga dengan Anggota Lansia

Berita Terkait

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Friday, 31 October 2025 - 19:17 WIB

TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak

Thursday, 30 October 2025 - 15:52 WIB

Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!

Wednesday, 29 October 2025 - 14:47 WIB

Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel

Wednesday, 29 October 2025 - 14:40 WIB

Israel Kembali Lancarkan Serangan Udara ke Jalur Gaza pada Malam Hari

Berita Terbaru

Apakah Petir Bisa Menyambar Hp?

Pendidikan

Mitos atau Fakta: Apakah Petir Bisa Menyambar Hp Anda?

Thursday, 30 Oct 2025 - 17:40 WIB