Daerah Bekasi Kalimalang Minim Penerangan, DPR Ungkap Hal Ini

- Redaksi

Saturday, 15 March 2025 - 09:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Polisi mengungkapkan bahwa Jalur Kalimalang-Bekasi memiliki tingkat bahaya tinggi akibat minimnya penerangan.

Menanggapi hal tersebut, Komisi V DPR mendesak Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk segera mengambil langkah perbaikan guna meningkatkan keselamatan pengguna jalan.

“Imbauan ini karena melihat kondisi karena memang kalau untuk kepolisian sendiri menjadi tugas mereka, kalau memang bisa berangkat waktu terang baru kalau nanti lokasi memang jalan nasional,” kata Anggota Komisi V DPR Danang Wicaksana Sulistya kepada wartawan, Jumat (14/3/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Danang berharap Kemenhub dapat segera bertindak agar para pemudik yang menggunakan sepeda motor tidak mengalami kendala selama perjalanan.

“Kami Komisi V akan menyampaikan ke Kementerian Perhubungan bahwa ini bisa segera dalam waktu sependek ini sebisa mungkin memperbaiki atau yang penting menjadi terang di lokasi-lokasi yang disampaikan Dirlantas,” tambahnya.

Baca Juga :  Dewan Pers Kecam Teror Kepala Babi ke Tempo, Jurnalis Diminta Tetap Berani

Ia juga menilai bahwa imbauan dari pihak kepolisian mengenai hal ini sangat wajar demi keamanan bersama.

Berita Terkait

Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde
Kenangan Kardinal Suharyo tentang Kesederhanaan Paus Fransiskus
510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat
Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius
15 WNI Terdampak Kebijakan Deportasi AS, Satu Sudah Dipulangkan
Andre Rosiade Usul Wasit Asing Pimpin Laga Tim Papan Bawah Liga 1
Para Kardinal Gelar Pertemuan Usai Wafatnya Paus Fransiskus, Belum Masuk Tahap Konklaf
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Tulis Pesan Ini

Berita Terkait

Tuesday, 22 April 2025 - 13:48 WIB

Mantan Gubernur Sumatera Selatan, Alex Noerdin Diperiksa Kejati Sumsel Terkait Dugaan Korupsi Pasar Cinde

Tuesday, 22 April 2025 - 10:04 WIB

510 Personel Gabungan Terlibat dalam Operasi Pencarian Iptu Tomi Marbun di Papua Barat

Tuesday, 22 April 2025 - 09:53 WIB

Pemkot Bekasi Siagakan Fasilitas Kesehatan Antisipasi Dampak Bau Gas Misterius

Tuesday, 22 April 2025 - 09:45 WIB

15 WNI Terdampak Kebijakan Deportasi AS, Satu Sudah Dipulangkan

Tuesday, 22 April 2025 - 09:41 WIB

Andre Rosiade Usul Wasit Asing Pimpin Laga Tim Papan Bawah Liga 1

Berita Terbaru

Sebutkan dan Jelaskan Teori Masuknya Agama Islam ke Nusantara

Pendidikan

Sebutkan dan Jelaskan Teori Masuknya Agama Islam ke Nusantara

Tuesday, 22 Apr 2025 - 13:37 WIB