Lansia Ditemukan Terkubur di Dalam Rumahnya di Bandung

- Redaksi

Wednesday, 30 April 2025 - 08:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Sebuah penemuan mengerikan terjadi di kawasan pemukiman Kelurahan Sadang Serang, Kecamatan Coblong, Kota Bandung.

Jasad seorang lansia berinisial T, berusia 80 tahun, ditemukan terkubur di dalam rumahnya. Diduga, korban dikubur oleh anaknya sendiri, C, yang berusia 60 tahun.

Penemuan mayat ini dilaporkan pada Selasa (29/4/2025) pukul 13.30 WIB. Saat warga memasuki rumah, mereka menemukan posisi korban terkubur di dalam kamar dengan kedalaman sekitar setengah meter.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketika ditanya oleh warga, C mengaku melakukan hal itu karena ibunya sakit-sakitan dan tidak memiliki biaya untuk menguburkan di tempat pemakaman.

“Kan saya ada yang nelepon, terus pas cek ke dalem akhirnya ketahuan. Itu si ibunya sudah dikubur sama anaknya,” kata Lili, Ketua RT di sekitar lokasi kejadian saat di konfirmasi wartawan.

Baca Juga :  Ketum Partai PKB Muhaimin Iskandar Usut Aliran Dana Rp195 Miliar ke 21 Partai Politik

Sebelumnya, ada tetangga yang mencium bau busuk menyengat dari dalam rumah, sehingga memicu kecurigaan.

Saat ini, rumah tersebut telah dipasang garis polisi untuk penyelidikan lebih lanjut. Kasus ini tentunya menimbulkan kaget dan duka bagi warga sekitar.

Berita Terkait

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh
Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!
Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!
Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500
Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya
Update Terbaru: Berapa UMK Jawa Barat 2026? Cek Daftar Kota dan Kabupatennya!
Iran Perketat Pengawasan Wilayah Udara di Tengah Ketegangan Domestik dan Ancaman Internasional
VIRAL ! Ibu-Ibu di NTT Tembak Mati Burung Hantu yang ‘Mengganggu’ Tidurnya

Berita Terkait

Tuesday, 27 January 2026 - 15:44 WIB

Ketegangan Iran-AS Memuncak: Angkatan Laut Republik Islam Siaga Tinggi Penuh

Monday, 26 January 2026 - 17:23 WIB

Kenapa Info GTK Tidak Bisa Dibuka? Ini Penyebab dan Solusi Praktisnya!

Monday, 26 January 2026 - 14:41 WIB

Kapan Jadwal Puasa Muhammadiyah 2026? Yuk Cari Tahu Disini!

Saturday, 24 January 2026 - 08:43 WIB

Banjir Air Mata, Tim SAR Usai Temukan Semua Korban Pesawat ATR 42-500

Saturday, 24 January 2026 - 07:10 WIB

Menelusuri Penyebab Lula Lahfah Meninggal Dunia: Fakta dan Kronologinya

Berita Terbaru