Rocky Gerung: Pengunduran Diri Hasan Nasbi Sinyal Prabowo Mengeliminasi Loyalis Jokowi

- Redaksi

Friday, 2 May 2025 - 08:32 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Pengamat politik Rocky Gerung menilai pengunduran diri Kepala Kantor Komunikasi Kepresidenan (PCO), Hasan Nasbi, sebagai sinyal bahwa Presiden Prabowo Subianto mulai mengeliminasi figur-figur yang dianggap sebagai loyalis Presiden Jokowi.

“Satu per satu terbukti bahwa pejabat-pejabat yang ditinggalkan oleh Pak Jokowi di sekretariat Istana itu tak bermutu, satu per satu melakukan blunder,” kata Rocky lewat kanal YouTube miliknya, Kamis 1 Mei 2025.

Menurut Rocky, langkah ini merupakan bagian dari upaya Prabowo untuk mengurangi pengaruh Jokowi dari lingkar kekuasaan.

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dengan demikian, Prabowo dapat mengambil keputusan berdasarkan kapasitas dan arah politiknya sendiri tanpa intervensi dari pihak lain.

Baca Juga :  Heboh! Guru di Grobogan Digrebek Warga Usai Diduga Mesum dengan Siswanya Sendiri

“Bahwa di dalam election Prabowo dimenangkan oleh bantuan Pak Jokowi, oke, itu sesuatu. Tetapi decision-nya itu berbasis pada kapasitas, karena kapasitas Jokowi memang tidak mampu,” jelasnya.

Rocky Gerung menyebut langkah ini sebagai “amputasi” pengaruh Jokowi, yang menurutnya perlu dilakukan agar Prabowo dapat menjalankan pemerintahan dengan lebih efektif dan sesuai dengan visi politiknya.

Berita Terkait

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan
Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas
Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status
KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial
Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya
TNI AL dan PT PAL Berhasil Uji Penembakan dari Kapal Selam Tanpa Awak
Apakah BSU akan Cair Lagi? Begini Kata Kemnaker!
Masjid Al-Aqsa Terancam Roboh Akibat Penggalian oleh Israel

Berita Terkait

Monday, 3 November 2025 - 16:57 WIB

Jadwal SIM Keliling Bandung November 2025: Lokasi dan Syarat Perpanjangan

Monday, 3 November 2025 - 10:25 WIB

Amerika Serikat Ancam Serang Fasilitas Militer Venezuela, Ketegangan Memanas

Sunday, 2 November 2025 - 15:12 WIB

Pencairan TPG Triwulan III 2025: Gelombang, Jadwal, dan Cara Cek Status

Sunday, 2 November 2025 - 14:21 WIB

KKS Baru BNI 2025: Jadwal dan Cara Cek Pencairan Dana Bantuan Sosial

Friday, 31 October 2025 - 19:23 WIB

Pabrik Sepatu Nike PHK 3.000 Karyawan, Ini Kronologi dan Penyebab di Baliknya

Berita Terbaru

Cara Mengatasi Roblox yang Error

Teknologi

Cara Mengatasi Roblox yang Error Tanpa Harus Pusing

Monday, 3 Nov 2025 - 17:36 WIB