Polisi Berhasil Ringkus 4 Tersangka dalam Kasus Prostitusi di Kebayoran Baru

- Redaksi

Wednesday, 15 January 2025 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Swarawarta.co.id – Polisi berhasil membongkar praktik prostitusi online di sebuah hotel di kawasan Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Dalam penggerebekan ini, empat orang yang diduga terlibat telah diamankan, dengan peran masing-masing mulai dari admin hingga pengawal.

“Kita amankan ada empat orang,” kata Kanit Reskrim Polsek Kebayoran Baru Kompol Nunu kepada wartawan, di kantornya, Selasa (14/1/2025).

ADVERTISEMENT

ads.

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tersangka yang diamankan antara lain RA alias A, MRC alias B, MR alias M, dan R alias R. Mereka memiliki tugas berbeda dalam menjalankan jaringan tersebut.

“Dua tersangka berperan sebagai admin, yaitu RA alias A dan MRC alias B. Kemudian, dua tersangka lainnya, yaitu berperan sebagai pengantar atau pengawal, itu MR alias M dan R alias R,” jelas Nunu

Baca Juga :  Anies Tanggapi Sindiran Prabowo Tentang Air Susu Dibalas Air Tuba

Kompol Nunu menyampaikan bahwa pengungkapan kasus ini merupakan upaya mendukung program Asta Cita Presiden Prabowo serta bentuk komitmen Polri dalam memberantas perdagangan manusia.

“Mucikari menjajakan melalui MiChat, menawarkan kepada tamu-tamunya dan korban sudah di-booking-kan di satu tempat hotel,” lanjutnya.

Dalam operasi ini, polisi juga menyelamatkan dua korban yang masih berusia 17 dan 19 tahun.

Mereka diduga menjadi korban eksploitasi dengan tarif jutaan rupiah untuk sekali pertemuan.

Keempat tersangka kini telah ditahan dan dijerat dengan Undang-Undang Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO).

Berita Terkait

BREAKING NEWS! Gaji PPPK 2025 Akhirnya Cair Bulan Depan, Ada yang Tembus Rp7,3 Juta per Bulan! Cek Rinciannya di Sini
Maaf, Honorer Kategori R4 Tetap Gagal Seleksi PPPK, Meski Nilai Tinggi! Bisa Diangkat Jadi PPPK Paruh Waktu?
Apakah Ada Jalur Khusus untuk Honorer R4 Usai Gagal PPPK Tahap 2 2024? Begini Penjelasannya
Tak Lolos PPPK Tahap 2 tapi Statusmu Honorer R3b dan R4? Begini Prediksi Nasibnya
Terungkap! DPR dan BKN Sepakati Batas Akhir Pengangkatan PPPK dan CPNS 2025, Honorer R2 dan R3 Masih Bisa Jadi Full Time ASN!
Siapa Saja yang Berhak Menerima Bantuan BSU BPJS Ketenagakerjaan? Memahami Kriteria dan Mekanisme Penyaluran
Cara Mengecek BSU Lewat Pospay dengan Mudah, Cukup dari Rumah!
Pencairan BSU Juli 2025 Rp600 Ribu, Lakukan Ini Jika Belum Masuk Rekeningmu!

Berita Terkait

Saturday, 5 July 2025 - 21:51 WIB

Maaf, Honorer Kategori R4 Tetap Gagal Seleksi PPPK, Meski Nilai Tinggi! Bisa Diangkat Jadi PPPK Paruh Waktu?

Saturday, 5 July 2025 - 20:51 WIB

Apakah Ada Jalur Khusus untuk Honorer R4 Usai Gagal PPPK Tahap 2 2024? Begini Penjelasannya

Saturday, 5 July 2025 - 19:51 WIB

Tak Lolos PPPK Tahap 2 tapi Statusmu Honorer R3b dan R4? Begini Prediksi Nasibnya

Saturday, 5 July 2025 - 18:51 WIB

Terungkap! DPR dan BKN Sepakati Batas Akhir Pengangkatan PPPK dan CPNS 2025, Honorer R2 dan R3 Masih Bisa Jadi Full Time ASN!

Saturday, 5 July 2025 - 18:00 WIB

Siapa Saja yang Berhak Menerima Bantuan BSU BPJS Ketenagakerjaan? Memahami Kriteria dan Mekanisme Penyaluran

Berita Terbaru

Cara Reset HP OPPO

Teknologi

Cara Reset HP OPPO: Solusi Ampuh Atasi Masalah Performa

Sunday, 6 Jul 2025 - 15:40 WIB

Cara Transfer BCA ke GoPay

Teknologi

Cara Isi Gopay dari BCA dengan Mudah Tanpa Bantuan Orang Lain

Sunday, 6 Jul 2025 - 14:16 WIB

Cara Logout Netflix di TV

Teknologi

Mudah dan Gampang! Begini Cara Logout Netflix di TV

Sunday, 6 Jul 2025 - 12:26 WIB